Berita

Pengungsi Rohingya menempati basement Gedung Bale Meuseuraya Aceh (BMA) di Banda Aceh/RMOLAceh

Nusantara

Pengungsi Rohingya di Gedung Bale Meuseuraya Aceh segera Direlokasi

RABU, 27 MARET 2024 | 06:33 WIB | LAPORAN: WIDODO BOGIARTO

Pemerintah Provinsi Aceh bakal merelokasi ratusan pengungsi Rohingya yang menempati basement Gedung Bale Meuseuraya Aceh (BMA). Pasalnya, lokasi tersebut akan menjadi arena Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumut 2024.

Penjabat (Pj) Gubernur Aceh Bustami Hamzah mengatakan. pemindahan ratusan pengungsi Rohingya dari basement gedung tersebut akan diselesaikan secepatnya.

"Insya Allah akan diselesaikan (pemindahan Rohingya). Itu rasa kemanusiaan," kata Bustami usai meninjau renovasi Stadion Harapan Bangsa, Selasa (26/3).

Bustami menjelaskan, Gedung BMA tersebut akan digunakan sebagai arena cabang olahraga (cabor) Muaythai dan Tarung Derajat pada PON 2024.

"BMA itu digunakan untuk kesuksesan PON. Tetapi sebelum ini Insya Allah akan clear (selesai)," ujar Bustami.

Meski demikian, Bustami tak berkomentar banyak ihwal waktu pemindahan dan lokasi penampungan sementara bagi ratusan pengungsi Rohingya tersebut.

"Itu butuh pendekatan dari hati ke hati. Memang manusia harus kita manusiakan. Waktu yang tepat dipindahkan ke tempat yang layak," demikian Bustami dikutip dari Kantor Berita RMOLAceh.

Populer

Pesawat Nepal Jatuh, Hanya Satu Orang yang Selamat

Rabu, 24 Juli 2024 | 15:16

Walikota Semarang dan 3 Lainnya Dikabarkan Berstatus Tersangka

Rabu, 17 Juli 2024 | 13:43

KPK Juga Tetapkan Suami Walikota Semarang dan Ketua Gapensi Tersangka

Rabu, 17 Juli 2024 | 16:57

Walikota Semarang dan Suami Terlibat 3 Kasus Korupsi

Rabu, 17 Juli 2024 | 17:47

KPK Bakal Audit Semua Rumah Sakit Telusuri Dugaan Fraud BPJS Kesehatan

Rabu, 24 Juli 2024 | 18:51

Kantor Rahim di Depok Ternyata Rumah Tinggal, Begini Kondisinya

Rabu, 17 Juli 2024 | 11:05

Duet Airin-Rano Karno Tak Terbendung di Pilkada Banten

Rabu, 17 Juli 2024 | 13:23

UPDATE

Sabotase Kereta Cepat Jelang Pembukaan Olimpiade Paris, PM Prancis: Ini Dilakukan Terencana

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:47

Banyak Hadiah Menarik Pertamina di Booth dalam Event GIIAS 2024

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:37

Kabar Deklarasi Anies-Zaki, Golkar: Hoax!

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:15

Ekonomi Lesu, Laba Industri China Justru Naik 3,6 Persen

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:07

Putri Suku Oburauw Catar Akpol: Saya Busur Panah untuk Adik-adik

Sabtu, 27 Juli 2024 | 16:58

Kuasa Hukum Dini: Hakim Persidangan Greg Tannur Berat Sebelah

Sabtu, 27 Juli 2024 | 16:35

Dimyati Masih Ngarep Golkar dan PDIP Gabung

Sabtu, 27 Juli 2024 | 16:10

Menyusul TNI, Polri Rotasi 6 Kapolda Jelang Pilkada

Sabtu, 27 Juli 2024 | 15:32

Masih Cair, Peluang Jusuf Hamka di Pilkada Jakarta Masih Terbuka

Sabtu, 27 Juli 2024 | 15:31

4 Pangdam Dirotasi Jelang Pilkada, Ajudan Jokowi jadi Pangdam Brawijaya

Sabtu, 27 Juli 2024 | 15:13

Selengkapnya