Berita

Ilustrasi/Net

Dunia

Papua Nugini Diguncang Gempa 6.9 Magnitudo

MINGGU, 24 MARET 2024 | 08:40 WIB | LAPORAN: HANI FATUNNISA

Gempa berkekuatan 6,9 magnitudo melanda bagian utara Papua Nugini pada Minggu (24/3).

Menurut Survei Geologi Amerika Serikat (USGS), gempa berkedalaman 35 kilometer itu terjadi pukul 06.22 waktu setempat.

“Gempa terjadi sekitar 88 kilometer barat daya Wewak," tambah USGS, seperti dikutip dari AFP.

Pusat Peringatan Tsunami Pasifik mengatakan gempat tidak sampai menimbulkan peringatan tsunami.

Hingga kini belum ada laporan resmi mengenai jumlah korban dan kerusakan yang diakibatkan oleh gempa.

Wewak adalah ibu kota provinsi Sepik Timur di Papua Nugini dan dihuni oleh 25.000 penduduk.

Gempa bumi sering terjadi di Papua Nugini, yang terletak di puncak “Cincin Api”, sebuah busur aktivitas tektonik intens yang membentang melalui Asia Tenggara dan melintasi cekungan Pasifik.

Meskipun bencana ini jarang menimbulkan kerusakan luas di dataran tinggi hutan yang jarang penduduknya, namun bencana tersebut dapat memicu tanah longsor yang merusak.

Sedikitnya  tujuh orang tewas pada bulan April tahun lalu ketika gempa berkekuatan 7,0 melanda daerah yang diselimuti hutan di pedalaman Papua.

Populer

Sesuai Perintah Prabowo, KPK Harus Usut Mafia Bawang Putih

Minggu, 02 Maret 2025 | 17:41

Digugat CMNP, Hary Tanoe dan MNC Holding Terancam Bangkrut?

Selasa, 04 Maret 2025 | 01:51

Lolos Seleksi TNI AD Secara Gratis, Puluhan Warga Datangi Kodim Banjarnegara

Minggu, 02 Maret 2025 | 05:18

CMNP Minta Pengadilan Sita Jaminan Harta Hary Tanoe

Selasa, 04 Maret 2025 | 03:55

Nyanyian Riza Chalid Penting Mengungkap Pejabat Serakah

Minggu, 09 Maret 2025 | 20:58

Polda Metro Didesak Segera Periksa Pemilik MNC Asia Holding Hary Tanoe

Minggu, 09 Maret 2025 | 18:30

Duit Sitaan Korupsi di Kejagung Tak Pernah Utuh Kembali ke Rakyat

Senin, 10 Maret 2025 | 12:58

UPDATE

Korupsi Menggila, Bangsa Ini Dibawa ke Mana?

Selasa, 11 Maret 2025 | 17:31

Resesi AS Cuma Omon-Omon, Dolar Tembus Rp16.400

Selasa, 11 Maret 2025 | 17:29

Legislator PAN Ungkap Ada Perang Mafia di Tubuh Pertamina

Selasa, 11 Maret 2025 | 17:16

DPR: Kehadiran Pak Simon di Pertamina Getarkan Indonesia

Selasa, 11 Maret 2025 | 17:07

BI dan State Bank of Vietnam Sepakat Perkuat Kerja Sama Bilateral

Selasa, 11 Maret 2025 | 16:56

Masa Jabatan Ketum Partai Digugat di MK, Waketum PAN: Itu Masalah Internal

Selasa, 11 Maret 2025 | 16:54

Anggaran FOLU Net Sink 2030 Non APBN Bisa Masuk Kategori Suap

Selasa, 11 Maret 2025 | 16:54

Pandawara Group Sampaikan Kendala ke Presiden, Siap Berkolaborasi Atasi Sampah

Selasa, 11 Maret 2025 | 16:39

DPR Pertanyakan Pertamina soal ‘Grup Orang-orang Senang’

Selasa, 11 Maret 2025 | 16:37

Menhan: 3 Pasal UU TNI Bakal Direvisi

Selasa, 11 Maret 2025 | 16:24

Selengkapnya