Berita

Politisi muda PDI Perjuangan, Doni Maradona Hutabarat/Ist

Politik

Berstatus Pendatang Baru, Doni Hutabarat Dipastikan Lolos ke DPRD Jabar

KAMIS, 14 MARET 2024 | 16:15 WIB | LAPORAN: AHMAD KIFLAN WAKIK

Sosok politisi muda PDI Perjuangan, Doni Maradona Hutabarat memastikan satu kursi DPRD Provinsi Jawa Barat periode 2024-2029.

Sebagai pendatang baru di Dapil VI meliputi Kabupaten Bogor, Doni berhasil meraih kursi kelima dengan raihan 48.157 suara.

Adapun berdasarkan berita acara dan sertifikat rekapitulasi hasil penghitungan perolehan suara partai dan caleg DPR RI tingkat KPU Kabupaten Bogor, Partai Gerindra meraih 569.905 suara atau menjadi yang tertinggi.


Gerindra disusul dengan PKS dengan perolehan suara sebanyak 388.651. Lalu Partai Golkar yang mendapat 345.720 suara.

Di urutan keempat PKB dengan 242.297 suara dan PDIP sebanyak 233.612 suara.

Selanjutnya Partai Demokrat dengan 193.183 suara dan PAN 188.855 suara.

Dari partai politik tersebut, kemudian terpilih 11 caleg DPRD Provinsi Jawa Barat Dapil Kabupaten Bogor.

Mereka adalah Ricky Kurniawan (Partai Gerindra) meraih 132.700 suara, Fikri Hudi Oktiarwan (PKS) meraih 89.194 suara, Samsul Hidayat (Partai Golkar) meraih 76.208 suara, Erni Sugiyanti (PKB) meraih 76.260 suara.

Berikutnya Doni Maradona Hutabarat (PDIP) meraih 48.157 suara, M. Rizky (Partai Nasdem) meraih 78.399 suara, Dede Candra Sasmita (Partai Demokrat) meraih 73.081 suara.

Selanjutnya Prasetyawati (Partai Gerindra) meraih 70.316 suara, Permadi Dalung (PAN) meraih 38.485 suara, Muhamad Romli (PPP) meraih 62.596 suara, dan Dedi Aroza (PKS) meraih 35.667 suara.

Populer

Enam Pengusaha Muda Berebut Kursi Ketum HIPMI, Siapa Saja?

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:37

Rakyat Lampung Syukuran HGU Sugar Group Companies Diduga Korupsi Rp14,5 Triliun Dicabut

Kamis, 22 Januari 2026 | 18:16

Dosen Unikama Kecewa, Lima Bulan Kampus Dikuasai Kelompok Tak Dikenal

Jumat, 30 Januari 2026 | 02:25

Kasi Intel-Pidsus Kejari Ponorogo Terseret Kasus Korupsi Bupati Sugiri

Rabu, 21 Januari 2026 | 14:15

Kasus Hogi Minaya Dihentikan, Komisi Hukum DPR: Tak Penuhi Unsur Pidana

Rabu, 28 Januari 2026 | 17:07

Hologram di Ijazah UGM Jadi Kuncian Mati, Jokowi Nyerah Saja!

Senin, 26 Januari 2026 | 00:29

KPK Amankan Dokumen dan BBE saat Geledah Kantor Dinas Perkim Pemkot Madiun

Rabu, 28 Januari 2026 | 11:15

UPDATE

Tujuh Kader Baru Resmi Masuk PSI, Mayoritas Eks Nasdem

Sabtu, 31 Januari 2026 | 18:11

Penanganan Hukum Tragedi Pesta Pernikahan di Garut Harus Segera Dituntaskan

Sabtu, 31 Januari 2026 | 17:34

Kata Gus Yahya, Dukungan Board of Peace Sesuai Nilai dan Prinsip NU

Sabtu, 31 Januari 2026 | 17:02

Pertamina Bawa Pulang 1 Juta Barel Minyak Mentah dari Aljazair

Sabtu, 31 Januari 2026 | 16:29

Penegakan Hukum Tak Boleh Mengarah Kriminalisasi

Sabtu, 31 Januari 2026 | 16:11

Kementerian Imipas Diminta Investigasi Rutan Labuan Deli

Sabtu, 31 Januari 2026 | 16:07

Ekonomi Indonesia 2026: Janji vs Fakta Daya Beli

Sabtu, 31 Januari 2026 | 15:21

Gus Yahya: 100 Tahun NU Tak Pernah Berubah Semangat dan Idealismenya!

Sabtu, 31 Januari 2026 | 15:07

Australia Pantau Serius Perkembangan Penyebaran Virus Nipah

Sabtu, 31 Januari 2026 | 14:57

Mundur Massal Pimpinan OJK dan BEI, Ekonom Curiga Tekanan Berat di Pasar Modal

Sabtu, 31 Januari 2026 | 14:52

Selengkapnya