Berita

Partai Keadilan Sejahtera (PKS)/Ist

Politik

Inilah 18 Caleg PKS yang Lolos ke Kebon Sirih

SELASA, 12 MARET 2024 | 13:03 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Partai Keadilan Sejahtera (PKS) berhasil unggul dalam perolehan suara Pemilu 2024 di DKI Jakarta. Untuk DPR RI, PKS berhasil pertahankan 5 kursi sedangkan untuk DPRD DKI Jakarta mendapatkan 18 kursi.

Ketua DPW PKS DKI Jakarta Khoirudin mengatakan, PKS akan totalitas menjalankan amanah yang telah diberikan ini dan berjuang keras untuk mewujudkan kesejahteraan masyarakat.

“Setelah bersyukur kepada Allah, yang kedua adalah ucapan terima kasih kepada warga Jakarta yang telah mempercayakan dan mengamanahkan suaranya kepada PKS, sehingga PKS menjadi partai pemenang di DKI Jakarta," kata Khoirudin lewat keterangan tertulis kepada redaksi, Selasa (12/3).

Khoirudin berharap para caleg terpilih dapat menjalankan amanah yang diberikan dengan sebaik-baiknya dan terus melayani serta membela warga Jakarta.

“Semoga warga Jakarta dapat betul-betul mendapatkan pelayanan dan pembelaan oleh wakil-wakil rakyat yang dipilihnya terutama dari PKS,” kata Khoirudin.

Untuk kursi DPR RI, PKS berhasil mengirimkan wakilnya ke Senayan, yakni Mardani Ali Sera dengan meraih 176.584 suara, Anis Byarwati sebesar ?64.304 suara, Hidayat Nur Wahid sebesar 205.545 suara, Kurniasih Mufidayati sebesar ?56.982 suara, dan Adang Daradjatun sebesar 95.773 suara.

Sementara itu, untuk DPRD, PKS berhasil menambah 2 kursi menjadi 18 kursi, yang pada periode 2019-2024 hanya mendapatkan 16 kursi.

Berikut 18 caleg DPRD DKI Jakarta terpilih:

1. Muhammad Hasan Abdillah sebesar 19.363 suara
2. Ismail sebesar 14.480 suara
3.  Suhud Alynudin sebesar 12.326 suara    
4. Muhammad Subki sebesar 12.378 suara
5. M. Taufik Zoelkifli sebesar 28.531 suara
6. Ghozi Zulazmi, S.I.P. sebesar 13.329 suara    
7. Nasdiyanto sebesar 19.596 suara
8. Abdurrahman Suhaimi sebesar 19.721 suara
9. M. Thamrin, sebesar 36.274 suara
10. Muhammad Al-Fatih sebesar 12.844 suara
11. Khoirudin sebesar 23.377 suara
12. Zahrina Nurbaiti sebesar 14.197 suara
13. Nabilah Aboe Bakar Al Habsyi sebesar 26.344 suara
14. Achmad Yani sebesar 18.885 suara
15. Ade Suherman sebesar 16.490 suara
16. Sholikhah sebesar 18.958 suara    
17. Abdul Aziz sebesar 22.006 suara
18. Inad Luciawaty sebesar 12.331 suara.



Populer

Jaksa Agung Tidak Jujur, Jam Tangan Breitling Limited Edition Tidak Masuk LHKPN

Kamis, 21 November 2024 | 08:14

MUI Imbau Umat Islam Tak Pilih Pemimpin Pendukung Dinasti Politik

Jumat, 22 November 2024 | 09:27

Kejagung Periksa OC Kaligis serta Anak-Istri Zarof Ricar

Selasa, 26 November 2024 | 00:21

Rusia Siap Bombardir Ukraina dengan Rudal Hipersonik Oreshnik, Harga Minyak Langsung Naik

Sabtu, 23 November 2024 | 07:41

Ini Identitas 8 Orang yang Terjaring OTT KPK di Bengkulu

Minggu, 24 November 2024 | 16:14

Sikap Jokowi Munculkan Potensi konflik di Pilkada Jateng dan Jakarta

Senin, 25 November 2024 | 18:57

Legislator PKS Soroti Deindustrialisasi Jadi Mimpi Buruk Industri

Rabu, 20 November 2024 | 13:30

UPDATE

Jokowi Tak Serius Dukung RK-Suswono

Jumat, 29 November 2024 | 08:08

Ferdian Dwi Purwoko Tetap jadi Kesatria

Jumat, 29 November 2024 | 06:52

Pergantian Manajer Bikin Kantong Man United Terkuras Rp430 Miliar

Jumat, 29 November 2024 | 06:36

Perolehan Suara Tak Sesuai Harapan, Andika-Hendi: Kami Mohon Maaf

Jumat, 29 November 2024 | 06:18

Kita Bangsa Dermawan

Jumat, 29 November 2024 | 06:12

Pemerintah Beri Sinyal Lanjutkan Subsidi, Harga EV Diprediksi Tetap Kompetitif

Jumat, 29 November 2024 | 05:59

PDIP Akan Gugat Hasil Pilgub Banten, Tim Andra Soni: Enggak Masalah

Jumat, 29 November 2024 | 05:46

Sejumlah Petahana Tumbang di Pilkada Lampung, Pengamat: Masyarakat Ingin Perubahan

Jumat, 29 November 2024 | 05:31

Tim Hukum Mualem-Dek Fadh Tak Gentar dengan Gugatan Paslon 01

Jumat, 29 November 2024 | 05:15

Partisipasi Pemilih Hanya 55 Persen, KPU Kota Bekasi Dinilai Gagal

Jumat, 29 November 2024 | 04:56

Selengkapnya