Berita

Agus Harimurti Yudhoyono diangkat sebagai Menteri Agraria dan Tata Ruang (ATR)/Kepala Badan Pertanahan Nasional (BPN)/Ist

Politik

Loyalis Bilang Moeldoko Tak Sakit Hati AHY Masuk Kabinet

KAMIS, 22 FEBRUARI 2024 | 16:00 WIB | LAPORAN: RAIZA ANDINI

Menteri Agraria dan Tata Ruang (ATR)/Kepala Badan Pertanahan Nasional (BPN) Agus Harimurti Yudhoyono bakal satu meja dengan Kepala Staf Presiden (KSP) Moeldoko dalam rapat Kabinet Indonesia Maju yang dipimpin Presiden Joko Widodo.

Loyalis Moeldoko, Darmizal menilai akan terjadi perbincangan antara AHY dan Moeldoko untuk membahas masalah negara, dan tidak berbicara konflik kepentingan.

“Sudah pastilah enggak jauh-jauh, kayak pak gimana ni pak, kita saling topang menopang ya. Pak Moeldoko bilang "Dek kita dalam barisan yamg sama, adek ada di sini aku ada di sini ayo kita sama-sama memajukan bangsa ini, enggak ada hal lain",” kata Darmizal ketika berbincang dengan Kantor Berita Politik RMOL, Kamis (22/2).


Disinggung apakah Moeldoko bakal sakit hati dengan masuknya AHY di kabinet, karena mantan Panglima TNI itu tidak hadir dalam pelantikan anak sulung Presiden ke-6 RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) tersebut sebagai Menteri ATR/BPN di Istana Negara pada Rabu kemarin (21/2).

Darmizal menegaskan bahwa Moeldoko merupakan seorang jenderal dengan jiwa besar dan akan mengayomi juniornya.

“Enggak lag. Pak Moeldoko itu perwira lulusan terbaik di eranya. Mas AHY juga lulus terbaik di eranya, semua orang terbaik, membantu Presiden Jokowi yang juga presiden terbaik dalam sejarah dan eranya,” tutup Darmizal.


Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Sultan Usul Hanya Gubernur Dipilih DPRD

Rabu, 14 Januari 2026 | 16:08

Menlu Serukan ASEAN Kembali ke Tujuan Awal Pembentukan

Rabu, 14 Januari 2026 | 16:03

Eks Bupati Dendi Ramadhona dan Barbuk Korupsi SPAM Diserahkan ke Jaksa

Rabu, 14 Januari 2026 | 16:00

Hakim Ad Hoc: Pengadil Juga Butuh Keadilan

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:59

Mens Rea Pandji: Kebebasan Bicara Bukan Berarti Kebal Hukum

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:50

Pemblokiran Grok Harus Diikuti Pengawasan Ketat Aplikasi AI

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:37

Alasan Pandji Pragiwaksono Tak Bisa Dijerat Pidana

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:31

Korupsi Aluminium Inalum, Giliran Dirut PT PASU Masuk Penjara

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:27

Raja Juli Tunggu Restu Prabowo Beberkan Hasil Penyelidikan ke Publik

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:27

Hakim Ad Hoc Ternyata Sudah 13 Tahun Tak Ada Gaji Pokok

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:23

Selengkapnya