Berita

Ganjar Pranowo menunjukkan jari kelingking bertinta usai memberikan hak suaranya di TPS 11 Semarang/RMOLJateng

Politik

Nyoblos Bareng Arsjad Rasjid, Ganjar Pranowo: Cus Bolong...

RABU, 14 FEBRUARI 2024 | 11:53 WIB | LAPORAN: DIKI TRIANTO

Calon presiden Ganjar Pranowo melakukan pencoblosan di TPS 11 kelurahan Lempongsari, Semarang, Jawa Tengah, Rabu (14/2).

Pantauan Kantor Berita RMOLJateng, Tidak sendiri, Ganjar yang datang sekitar pukul 08.30 di TPS didampingi sang istri Siti Atiqoh dan anaknya Alam Ganjar memasuki TPS setelah menempuh perjalanan dari kediamannya di  Perumahan Kalasan Residence Kelurahan Kalipancur, Kecamatan Ngaliyan.

Selain anak dan istri, Ganjar juga didampingi Ketua TPN Ganjar-Mahfud Arsjad Rasjid, mantan Walikota Semarang Hendrar Prihadi beserta istri Kriseptyana.

Saat mendatangi TPS, pasangan Ganjar-Atiqoh cukup serasi dalam berpakaian. Ganjar mengenakan atasan putih dan celana gelap, sedangkan Atiqoh mengenakan atasan putih dibalut blazer warna merah muda, dan celana hitam.

Sementara Alam Ganjar hanya mengenakan t-shirt hitam dan celana putih.

Layaknya pemilih lain, Ganjar antre untuk bisa melakukan pencoblosan, setelah lebih dulu didata oleh anggota TPS.

Berbagai pose dimintai jurufoto saat capres dari PDIP itu berada dalam TPS, baik saat di balik bilik, memasukan ke kotak suara, hingga mencelupkan jari ke dalam tinta.

Usai melakukan coblosan, awak media menunggu di luar area TPS menunggu untuk melakukan wawancara. Namun hanya komentar singkat disampaikan oleh capres nomor urut 3 itu.

"Ternyata pada saat saya nyoblos, cus bolong," ungkap Ganjar seraya berlalu dari awak media.

Populer

Jaksa Agung Tidak Jujur, Jam Tangan Breitling Limited Edition Tidak Masuk LHKPN

Kamis, 21 November 2024 | 08:14

MUI Imbau Umat Islam Tak Pilih Pemimpin Pendukung Dinasti Politik

Jumat, 22 November 2024 | 09:27

Kejagung Periksa OC Kaligis serta Anak-Istri Zarof Ricar

Selasa, 26 November 2024 | 00:21

Rusia Siap Bombardir Ukraina dengan Rudal Hipersonik Oreshnik, Harga Minyak Langsung Naik

Sabtu, 23 November 2024 | 07:41

Ini Identitas 8 Orang yang Terjaring OTT KPK di Bengkulu

Minggu, 24 November 2024 | 16:14

Sikap Jokowi Munculkan Potensi konflik di Pilkada Jateng dan Jakarta

Senin, 25 November 2024 | 18:57

Legislator PKS Soroti Deindustrialisasi Jadi Mimpi Buruk Industri

Rabu, 20 November 2024 | 13:30

UPDATE

Jokowi Tak Serius Dukung RK-Suswono

Jumat, 29 November 2024 | 08:08

Ferdian Dwi Purwoko Tetap jadi Kesatria

Jumat, 29 November 2024 | 06:52

Pergantian Manajer Bikin Kantong Man United Terkuras Rp430 Miliar

Jumat, 29 November 2024 | 06:36

Perolehan Suara Tak Sesuai Harapan, Andika-Hendi: Kami Mohon Maaf

Jumat, 29 November 2024 | 06:18

Kita Bangsa Dermawan

Jumat, 29 November 2024 | 06:12

Pemerintah Beri Sinyal Lanjutkan Subsidi, Harga EV Diprediksi Tetap Kompetitif

Jumat, 29 November 2024 | 05:59

PDIP Akan Gugat Hasil Pilgub Banten, Tim Andra Soni: Enggak Masalah

Jumat, 29 November 2024 | 05:46

Sejumlah Petahana Tumbang di Pilkada Lampung, Pengamat: Masyarakat Ingin Perubahan

Jumat, 29 November 2024 | 05:31

Tim Hukum Mualem-Dek Fadh Tak Gentar dengan Gugatan Paslon 01

Jumat, 29 November 2024 | 05:15

Partisipasi Pemilih Hanya 55 Persen, KPU Kota Bekasi Dinilai Gagal

Jumat, 29 November 2024 | 04:56

Selengkapnya