Berita

Pendukung pasangan Calon Presiden dan Wakil Presiden nomor urut 2, Prabowo-Gibran memadati ruas jalan Jenderal Sudirman Jakarta menuju SUGBK/RMOL

Politik

KAMPANYE AKBAR

Ruas Jalan Jenderal Sudirman "Dikuasai" Pendukung Prabowo-Gibran

SABTU, 10 FEBRUARI 2024 | 11:42 WIB | LAPORAN: AHMAD SATRYO

Sejumlah ruas jalan menuju Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) mulai dipadati para pendukung pasangan Calon Presiden dan Calon Wakil Presiden (capres-cawapres) nomor urut 2, Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka, Sabtu (10/2).

Pantauan Kantor Berita Politik RMOL di sekitar Jalan Jenderal Sudirman depan Markas Polisi Daerah (Mapolda) Metro Jaya, massa simpatisan yang mencapai ribuan kompak memakai kaos biru muda bertuliskan "Prabowo-Gibran 2024" dipadu gambar paku yang mencoblos angka 2.

Mereka menggunakan kendaraan bermotor roda dua, mikrolet, hingga bus 3/4 dan rela bermacet-macetan untuk sampai ke lokasi acara kampanye akbar Prabowo-Gibran di SUGBK.

Massa simpatisan Prabowo itu juga terlihat membawa bendera Partai Gerindra. Ada pula yang meneriakkan yel-yel sambil menunggu kemacetan yang terjadi akibat padatnya massa kampanye.

"Prabowo, presiden. Prabowo, presiden, Prabowo, presiden," teriak salah satu kelompok massa yang berada di atas mobil bak.

Massa kampanye Prabowo-Gibran ini bahkan turut mengajak anak-anaknya untuk hadir dalam kampanye akbar hari ini.

Populer

Pesawat Nepal Jatuh, Hanya Satu Orang yang Selamat

Rabu, 24 Juli 2024 | 15:16

Walikota Semarang dan 3 Lainnya Dikabarkan Berstatus Tersangka

Rabu, 17 Juli 2024 | 13:43

KPK Juga Tetapkan Suami Walikota Semarang dan Ketua Gapensi Tersangka

Rabu, 17 Juli 2024 | 16:57

Walikota Semarang dan Suami Terlibat 3 Kasus Korupsi

Rabu, 17 Juli 2024 | 17:47

KPK Bakal Audit Semua Rumah Sakit Telusuri Dugaan Fraud BPJS Kesehatan

Rabu, 24 Juli 2024 | 18:51

Kantor Rahim di Depok Ternyata Rumah Tinggal, Begini Kondisinya

Rabu, 17 Juli 2024 | 11:05

Duet Airin-Rano Karno Tak Terbendung di Pilkada Banten

Rabu, 17 Juli 2024 | 13:23

UPDATE

Sabotase Kereta Cepat Jelang Pembukaan Olimpiade Paris, PM Prancis: Ini Dilakukan Terencana

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:47

Banyak Hadiah Menarik Pertamina di Booth dalam Event GIIAS 2024

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:37

Kabar Deklarasi Anies-Zaki, Golkar: Hoax!

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:15

Ekonomi Lesu, Laba Industri China Justru Naik 3,6 Persen

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:07

Putri Suku Oburauw Catar Akpol: Saya Busur Panah untuk Adik-adik

Sabtu, 27 Juli 2024 | 16:58

Kuasa Hukum Dini: Hakim Persidangan Greg Tannur Berat Sebelah

Sabtu, 27 Juli 2024 | 16:35

Dimyati Masih Ngarep Golkar dan PDIP Gabung

Sabtu, 27 Juli 2024 | 16:10

Menyusul TNI, Polri Rotasi 6 Kapolda Jelang Pilkada

Sabtu, 27 Juli 2024 | 15:32

Masih Cair, Peluang Jusuf Hamka di Pilkada Jakarta Masih Terbuka

Sabtu, 27 Juli 2024 | 15:31

4 Pangdam Dirotasi Jelang Pilkada, Ajudan Jokowi jadi Pangdam Brawijaya

Sabtu, 27 Juli 2024 | 15:13

Selengkapnya