Berita

Capres nomor urut 3, Ganjar Pranowo/RMOLJateng

Politik

Ganjar Ajak Pendukungnya Doakan Warga Grobogan

KAMIS, 08 FEBRUARI 2024 | 04:59 WIB | LAPORAN: AGUS DWI

Calon Presiden (Capres) Nomor Urut 3, Ganjar Pranowo, mengajak para pendukungnya untuk berdoa untuk warga Grobogan, Jawa Tengah, yang tengah dilanda banjir.

Seruan itu disampaikannya berada diatas panggung 'Hajatan Rakyat' di Stadion Krida Bakti Purwodadi, Rabu (7/2).

Ganjar pun tidak banyak berorasi. Dia hanya mengajak para pendukungnya untuk menumbuhkan empati mau membantu para korban banjir.


"Mengingat Grobogan saat ini sedang mengalami banjir rasanya tidak pantas perpanjang-panjang, mari kita berdoa agar banjir segera berlalu," ucapnya, dikutip Kantor Berita RMOLJateng, rabu (7/2).

Dia juga mendoakan Grobogan aman dan tidak ada bencana, petani makmur dan dijauhkan dari berbagai penyakit akibat banjir yang melanda.

"Mudah-mudahan masyarakat yang tetap guyub tetap rukun dan pemilu lancar. Meski ini adalah pesta masyarakat, namun rasanya tidak pantas untuk berbicara panjang lebar di tengah kesusahan dan kesulitan masyarakat akibat dilanda banjir," papar Ganjar.

Usai melakukan doa bersama Ganjar pun berpamitan meninggalkan Kabupaten Grobogan.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Lagi Sakit, Jangan Biarkan Jokowi Terus-terusan Temui Fans

Senin, 12 Januari 2026 | 04:13

Eggi-Damai Dicurigai Bohong soal Bawa Misi TPUA saat Jumpa Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 04:08

Membongkar Praktik Manipulasi Pegawai Pajak

Senin, 12 Januari 2026 | 03:38

Jokowi Bermanuver Pecah Belah Perjuangan Bongkar Kasus Ijazah

Senin, 12 Januari 2026 | 03:08

Kata Yaqut, Korupsi Adalah Musuh Bersama

Senin, 12 Januari 2026 | 03:04

Sindiran Telak Dokter Tifa Usai Eggi-Damai Datangi Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 02:35

Jokowi Masih Meninggalkan Jejak Buruk setelah Lengser

Senin, 12 Januari 2026 | 02:15

PDIP Gelar Bimtek DPRD se-Indonesia di Ancol

Senin, 12 Januari 2026 | 02:13

RFCC Complex Perkuat Ketahanan Energi Nasional

Senin, 12 Januari 2026 | 01:37

Awalnya Pertemuan Eggi-Damai dengan Jokowi Diagendakan Rahasia

Senin, 12 Januari 2026 | 01:16

Selengkapnya