Berita

Pengukuhan Pengurus Pusat BEM Nusantara di Gedung Joang '45, Menteng, Jakarta Pusat, Selasa (30/1)/Ist

Politik

BEM Nusantara Pelopori Pemilu Damai Berintegritas

SELASA, 30 JANUARI 2024 | 21:04 WIB | LAPORAN: WIDODO BOGIARTO

Badan Eksekutif Mahasiswa Nusantara (BEM Nusantara) harus bisa menjadi pelopor terciptanya Pemilu 2024 damai dan berintegritas.

Koordinator Pusat Muksin Mahu mengatakan, pemilu sejatinya adalah pesta rakyat harus benar-benar dinikmati oleh rakyat. Walaupun berbeda-beda pilihan nantinya, tidak boleh ada polarisasi berkepanjangan.

“Itu yang harus dipastikan oleh kita segenap keluarga besar BEM Nusantara,” kata Muksin usai pengukuhan Pengurus Pusat BEM Nusantara di Gedung Joang '45, Menteng, Jakarta Pusat, Selasa (30/1).


Selain itu, menurut mahasiswa Universitas Ibnu Chaldun Jakarta ini, Pengurus Pusat BEM Nusantara berkomitmen untuk menjalankan roda organisasi sesuai amanat temu nasional dan garis besar haluan kerja Aliansi BEM Nusantara.

"Menjadi pelopor gerakan mahasiswa progresif, bergerak dan berjuang beriringan dengan kepentingan rakyat," kata Muksin.

Tercatat 12 presiden mahasiswa perwakilan kampus se-Indonesia dikukuhkan hari ini menjadi Pengurus Pusat BEM Nusantara.

Untuk posisi Sekjen ditempati Djamaludin Puluhulawa (Universitas Negeri Gorontalo).

Turut hadir dua mantan Koordinator Pusat BEM Nusantara, yakni Ahmad Faruuq dan Eko Pratama.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Tiga Tahun UU TPKS: DPR Soroti Masalah Penegakan Hukum dan Temuan Kasus di Lapas

Kamis, 15 Januari 2026 | 12:08

Komisi III DPR Mulai Bahas RUU Perampasan Aset Tindak Pidana

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:48

Utang Luar Negeri Indonesia Kompak Menurun

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:34

Giliran Ketua DPD PDIP Jawa Barat Ono Surono Diperiksa KPK di Kasus OTT Bupati Bekasi

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:19

Muncul Tudingan Pandji Antek Asing di Balik Kegaduhan Mens Rea

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:04

Emas Antam Naik Terus, Tembus Rp2,67 Juta per Gram!

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:54

KPK Tak Segan Tetapkan Heri Sudarmanto Tersangka TPPU

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:43

TAUD Dampingi Aktivis Lingkungan Laporkan Dugaan Teror ke Bareskrim

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:28

Istana Ungkap Pertemuan Prabowo dan Ribuan Guru Besar Berlangsung Tertutup

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:27

Update Bursa: BEI Gembok Saham Tiga Saham Ini Akibat Lonjakan Harga

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:17

Selengkapnya