Berita

Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka/Net

Politik

Usai Debat Keempat, RUMI: Kemenangan Prabowo-Gibran Sekali Putaran Semakin Dekat

SENIN, 22 JANUARI 2024 | 18:16 WIB | LAPORAN: AHMAD KIFLAN WAKIK

Calon wakil presiden nomor urut 2 Gibran Rakabuming Raka semakin tampil percaya diri dalam debat cawapres yang merupakan seri keempat Debat Pilpres 2024, yang digelar KPU RI pada Minggu malam (22/1).

Begitu padangan Koordinator Relawan untuk Majukan Indonesia (RUMI) Rizal Arifin. Katanya, Gibran mampu menjawab dan menjelaskan semua pertanyaan yang diberikan.

"Mas Gibran ini semakin percaya diri, dia mampu menjawab pertanyaan debat dengan matang, jelas dan terukur," kata Raizal Arifin dalam keterangannya, Senin (22/1).


Menurutnya, kualitas Gibran pada dua kali debat juga menjawab keraguan publik pada kapasitasnya untuk menjadi pemimpin di usia muda.

"Kesimpulan saya sederhana, beliau ini telah membuktikan kepada kita semua bahwa harapan masa depan Indonesia akan cerah dan regenerasi kepemimpinan indonesia di tangan anak muda segera dimulai," tuturnya.

Lebih lanjut Raizal menyebut bahwa penampilan yang matang ini merupakan sinyal kemenangan sekali putaran semakin dekat untuk Paslon Nomor 2 Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka.

"Penampilan Mas Gibran yang semakin matang ini menjadi sinyal bahwa kemenangan Prabowo-Gibran akan semakin dekat," pungkasnya.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Kesiapan Listrik dan Personel Siaga PLN Diapresiasi Warga

Sabtu, 10 Januari 2026 | 21:51

Megawati Minta Kader Gotong-Royong Bantu Sumatera

Sabtu, 10 Januari 2026 | 21:35

Muannas Peringatkan Pandji: Ibadah Salat Bukan Bahan Lelucon

Sabtu, 10 Januari 2026 | 21:28

Saksi Cabut dan Luruskan Keterangan Terkait Peran Tian Bahtiar

Sabtu, 10 Januari 2026 | 20:53

Rocky Gerung: Bagi Megawati Kemanusiaan Lebih Penting

Sabtu, 10 Januari 2026 | 20:40

Presiden Jerman: Kebijakan Trump Merusak Tatanan Dunia

Sabtu, 10 Januari 2026 | 19:53

Ostrakisme Demokrasi Athena Kuno: Kekuasaan Rakyat Tak Terbatas

Sabtu, 10 Januari 2026 | 19:31

Megawati Resmikan Pendirian Kantor Megawati Institute

Sabtu, 10 Januari 2026 | 18:53

Khamenei Peringatkan Trump: Penguasa Arogan Akan Digulingkan

Sabtu, 10 Januari 2026 | 18:06

NST 2026 Perkuat Seleksi Nasional SMA Kemala Taruna Bhayangkara

Sabtu, 10 Januari 2026 | 17:36

Selengkapnya