Berita

Cawapres Nomor Urut 2 Gibran Rakabuming Raka bertanya soal lithium iron phosphate Formula kepada Cawapres Nomor Urut 1 Muhaimin Iskandar/Repro

Politik

Sentilan Gibran ke Cak Imin: Pasangan Nomor 1 Ini Anti Nikel atau Gimana?

MINGGU, 21 JANUARI 2024 | 23:14 WIB | LAPORAN: RAIZA ANDINI

Calon Wakil Presiden Nomor Urut 2 Gibran Rakabuming Raka memberikan pertanyaan kepada Calon Wakil Presiden Nomor Urut 1 Muhaimin Iskandar alias Cak Imin soal lithium iron phosphate formula (LPF) dalam debat keempat Pilpres, di Jakarta Convention Center (JCC), Senayan, Jakarta, Minggu (21/1).

Gibran menyinggung soal LPF lantaran tim sukses Capres-Cawapres Nomor Urut 1 Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar kerap menyinggung soal LPF di media sosial.

Gibran menilai paslon nomor urut 1 merupakan pasangan anti nikel, sehingga Gibran meminta Cak Imin untuk menjabarkan hal itu.


“Paslon nomor 1 dan timsesnya sering menggaungkan LPF, lithium iron phosphate. Saya enggak tahu ini pasangan nomor satu ini anti nikel atau gimana? Mohon dijelaskan,” kata Gibran bertanya kepada Cak Imin.

Kemudian moderator meminta Gibran melanjutkan pertanyaannya, lantaran masih ada waktu banyak untuk bertanya kembali.

“Masih ada waktu Mas Gibran?” kata moderator.

“Saya akan pakai kalau pertanyaannya kurang jelas. Bagaimana Gus saya jelaskan juga nggak apa-apa,” ujarnya.

Moderator lantas meminta Gibran untuk mengurai definisi atas singkatan yang diberikannya.

“LPF. Tadi sudah saya sampaikam. Itu sering digaungkan Pak Tom Lembong itu. Lithium iron phosphate,” tutupnya.



Populer

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Modal Asing Keluar Rp7,71 Triliun, BI Catat Tekanan di SBN pada Pertengahan Januari 2026

Jumat, 16 Januari 2026 | 08:05

Dolar AS Menguat ke Level Tertinggi Enam Pekan

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:56

Kejauhan Mengaitkan Isu Ijazah Jokowi dengan SBY–AHY

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:48

RUU Perampasan Aset Jangan Jadi Alat Menyandera Lawan Politik

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:40

Jenazah 32 Tentara Kuba Korban Serangan AS di Venezuela Dipulangkan

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:33

Bursa Eropa: Efek Demam AI Sektor Teknologi Capai Level Tertinggi

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:16

Emas Tak Lagi Memanas, Tertekan Data Tenaga Kerja AS dan Sikap Moderat Trump

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:06

Wajah Ideal Desa 2045

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:50

TPU Tegal Alur Tak Tersangkut Lahan Bersengketa

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:23

Kemenkes Siapkan Rp1,2 Triliun untuk Robotik Medis

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:04

Selengkapnya