Berita

Ilustrasi/Net

Bisnis

IHSG Diprediksi Hijau pada Awal Perdagangan Pekan Ini

SENIN, 15 JANUARI 2024 | 09:18 WIB | LAPORAN: ALIFIA DWI RAMANDHITA

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diprediksi akan menguat pada perdagangan Senin (15/1).

CEO Yugen Bertumbuh Sekuritas, William Surya Wijaya, menjelaskan indeks sedang terkonsolidasi dengan potensi tekanan yang mulai menurun.

“Jelang rilis data perekonomian neraca perdagangan pada hari ini disinyalir masih menunjukkan berada dalam kondisi stabil akan turut mewarnai pergerakan IHSG," kata William dalam riset hariannya.

Ia memperkirakan indeks saham akan bergerak dalam rentang support 7.123 dan resistance 7.272.

Dalam risetnya, William merekomendasikan sejumlah saham di antaranya ASII, ITMG, BBRI, SMGR, dan BMRI.

IHSG pada perdagangan pekan kemarin, Jumat (12/1) ditutup di level 7.241. Indeks saham itu menguat 21,17 poin atau plus 0,29 persen dari perdagangan sebelumnya.

Berdasarkan data RTI Infokom, investor tercatat melakukan transaksi sebesar Rp9,32 triliun dengan jumlah saham yang diperdagangkan sebanyak 17,18 miliar saham.

Pada penutupan kali ini, 228 saham terpantau menguat, 281 terkoreksi, dan 257 lainnya stagnan. Delapan dari sebelas indeks sektoral saham tercatat melemah, yang dipimpin sektor infrastruktur yang turun 1,14 persen.

Populer

Konsesi Tambang Ormas Dicurigai Siasat Jokowi Kabur dari Kejaran Utang

Sabtu, 15 Juni 2024 | 12:27

Preview Belgia Vs Slovakia: Hati-hati Pancingan Emosi

Senin, 17 Juni 2024 | 16:59

Perwakilan Kontraktor Minta Penegak Hukum Periksa Bupati Keerom

Senin, 10 Juni 2024 | 10:37

Dugaan Korupsi Askrida Naik Lidik

Senin, 10 Juni 2024 | 22:37

Bey Machmudin Pastikan Tak Ada Ormas Keagamaan di Jabar yang Kelola Tambang

Rabu, 12 Juni 2024 | 00:19

Bey Machmudin Siapkan Bonus Kontingen Peparnas 2024

Selasa, 11 Juni 2024 | 13:16

Penyidik KPK Sita Handphone Hasto dan Geledah Ajudan

Senin, 10 Juni 2024 | 15:24

UPDATE

Bolone Mase Yakin Penurunan Rupiah Tak Hambat Program Unggulan Prabowo-Gibran

Senin, 17 Juni 2024 | 17:50

TNI Vs Brimob

Senin, 17 Juni 2024 | 17:47

Pertumbuhan Ekonomi RI di Kuartal I 2024 Ditopang Pemilu dan Idulfitri

Senin, 17 Juni 2024 | 17:43

Wali Kota Surabaya Titipkan Sapi Kurban ke DPD Golkar

Senin, 17 Juni 2024 | 17:34

PKS Bakal Merugi jika Tak Dorong Kader Maju Pilgub Jakarta

Senin, 17 Juni 2024 | 17:19

Sean Gelael Amankan Posisi 2 di Le Mans 24 Jam Bersama Pertamax Turbo

Senin, 17 Juni 2024 | 17:14

Wacana RK di Jakarta untuk Mudahkan Skenario Gerindra Menangkan Dedi Mulyadi

Senin, 17 Juni 2024 | 17:12

Preview Belgia Vs Slovakia: Hati-hati Pancingan Emosi

Senin, 17 Juni 2024 | 16:59

Paulus Waterpauw Kirim Sapi Kurban ke Perbatasan Papua Nugini

Senin, 17 Juni 2024 | 16:49

Para Istri Diplomat Kedubes Malaysia Gotong Royong Masak Daging Kurban

Senin, 17 Juni 2024 | 16:37

Selengkapnya