Berita

Rumah duka Rizal Ramli mulai didatangi tetangga dan tokoh nasional/RMOL

Politik

Rumah Duka Rizal Ramli Mulai Didatangi Warga dan Tokoh

SELASA, 02 JANUARI 2024 | 22:09 WIB | LAPORAN: AHMAD SATRYO

Kabar meninggalnya begawan ekonomi, Rizal Ramli, telah didengar warga sekitar rumah duka di Jalan Bangka IX, Jakarta Selatan, Selasa malam (2/1).

Pantauan Kantor Berita Politik RMOL di rumah bernomor 49 R itu, tetangga almarhum mulai berdatangan, takziyah.

Bahkan, sejumlah tokoh nasional juga tampak hadir, seperti politisi senior PDI Perjuangan, Beathor Suryadi, jurubicara Presiden Abdurrahman Wahid, Adhie M Massardi, pembina Relawan Muda Airlangga (RMA), Khalid Zabidi, founder Kantor Berita Politik RMOL, Teguh Santosa, hingga aktivis 98, Joni Sujarman.


Berdasar informasi, almarhum Rizal Ramli meninggal dunia dalam perawatan di Rumah Sakit dr Cipto Mangunkusumo (RSCM), Jakarta Pusat, Selasa malam (2/1).

Almarhum dirawat sejak sekitar sebulan lalu, karena mengidap kanker pankreas stadium 4.

Saat berita ini ditulis, jenazah almarhum dikabarkan tengah dipersiapkan untuk dibawa ke rumah duka.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Keterlambatan Klarifikasi Eggi Sudjana Memicu Fitnah Publik

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:10

DPRD DKI Sahkan Dua Ranperda

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:05

Tak Ada Kompromi dengan Jokowi Sebelum Ijazah Palsu Terbongkar

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:37

Pernyataan Oegroseno soal Ijazah Jokowi Bukan Keterangan Sembarangan

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:22

Bongkar Tiang Monorel

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:00

Gus Yaqut, dari Sinar Gemilang hingga Berlabel Tersangka

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:44

IPC Terminal Peti Kemas Bukukan Kinerja 3,6 Juta TEUs

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:34

Jokowi vs Anies: Operasi Pengalihan Isu, Politik Penghancuran Karakter, dan Kebuntuan Narasi Ijazah

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:03

Eggi Sudjana dan Jokowi Saling Puji Hebat

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:41

Ketidakpastian Hukum di Sektor Energi Jadi Ancaman Nyata bagi Keuangan Negara

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:39

Selengkapnya