Berita

Calon Presiden dan Wakil Presiden nomor urut 2, Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka/Net

Politik

Puncaki Survei Tidak Bikin Prabowo-Gibran Pongah

KAMIS, 28 DESEMBER 2023 | 16:10 WIB | LAPORAN: DIKI TRIANTO

Tingginya elektabilitas Prabowo-Gibran dalam beberapa lembaga survei tidak membuat pasangan calon presiden dan wakil presiden nomor urut 2 ini menyombongkan diri.

Hal ini ditegaskan Wakil Ketua Umum Partai Garuda, Teddy Gusnaidi dalam menyikapi kubu Ganjar-Mahfud yang sesumbar bisa melaju ke putaran dua Pilpres 2024.

"Prabowo-Gibran yang elektabilitasnya hampir menembus 50 persen tidak pongah menentukan apakah Pilpres ini satu putaran atau dua putaran," tegas Teddy dalam keterangan tertulisnya, Kamis (28/12).

Garuda yang menjadi salah satu parpol pendukung Prabowo-Gibran ini mengatakan, pihaknya berupaya keras memenangkan Pilpres 2024. Namun usaha tersebut tidak serta merta membuat Prabowo-Gibran sesumbar dan sombong.

"Kami tidak besar kepala dengan mengecilkan pihak lain walaupun semua hasil survei melihat ada potensi Prabowo-Gibran menang satu putaran," pungkasnya.

Beberapa lembaga survei memang mengungkap elektabilitas Prabowo-Gibran paling unggul dibanding dua paslon lain. Sebut saja LSI Denny JA pada 20 November-3 Desember 2023 yang mengungkap elektabilitas Prabowo-Gibran 42,9 persen, Ganjar-Mahfud 24,9 persen, dan Anies-Muhaimin 24 persen.

Survei Indikator politik Indonesia pada 23-24 Desember juga menempatkan pasangan Prabowo-Gibran urutan pertama, yakni dengan elektabilitas 46,7 persen, Ganjar-Mahfud 24,5 persen, dan Anies-Muhaimin 21 persen.

Populer

Sesuai Perintah Prabowo, KPK Harus Usut Mafia Bawang Putih

Minggu, 02 Maret 2025 | 17:41

Digugat CMNP, Hary Tanoe dan MNC Holding Terancam Bangkrut?

Selasa, 04 Maret 2025 | 01:51

Lolos Seleksi TNI AD Secara Gratis, Puluhan Warga Datangi Kodim Banjarnegara

Minggu, 02 Maret 2025 | 05:18

CMNP Minta Pengadilan Sita Jaminan Harta Hary Tanoe

Selasa, 04 Maret 2025 | 03:55

Nyanyian Riza Chalid Penting Mengungkap Pejabat Serakah

Minggu, 09 Maret 2025 | 20:58

Polda Metro Didesak Segera Periksa Pemilik MNC Asia Holding Hary Tanoe

Minggu, 09 Maret 2025 | 18:30

Bos Sritex Ungkap Permendag 8/2024 Bikin Industri Tekstil Mati

Senin, 03 Maret 2025 | 21:17

UPDATE

Menteri PANRB Jangan Jadi Firaun Baru

Selasa, 11 Maret 2025 | 07:13

Kemenkeu Belum Rilis APBN 2025, Rocky Gerung: Ada Data yang Disembunyikan?

Selasa, 11 Maret 2025 | 06:45

Kejar Sampai Banyumas, Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan Ibu dan Anak di Tambora

Selasa, 11 Maret 2025 | 06:31

Gubernur Jateng Optimistis Capai Target Pangan 11 Juta Ton

Selasa, 11 Maret 2025 | 06:16

Terlena Naturalisasi dan Tendangan Erick

Selasa, 11 Maret 2025 | 06:01

Dijemput Paksa, Pengusaha Haji Alim Dijebloskan Kejari Muba ke Rutan Palembang

Selasa, 11 Maret 2025 | 05:58

Impor Gula Vs Penghuni Usus

Selasa, 11 Maret 2025 | 05:56

Kekayaan Menteri PU Dody Hanggodo di LHKPN, Sering Pakai Ikat Pinggang Hermes

Selasa, 11 Maret 2025 | 05:51

LPH Quality Syariah Dukung BPJPH Jadikan Indonesia Pusat Halal Dunia

Selasa, 11 Maret 2025 | 05:42

Buntut Penundaan Pelantikan, Ratusan CPPPK Banjarnegara Ancam Geruduk Jakarta

Selasa, 11 Maret 2025 | 05:18

Selengkapnya