Berita

Forum Slepet Imin yang digelar di Depok, Jawa Barat, Selasa malamĀ (19/12)/Ist

Politik

Rawat Ruang Demokrasi, Forum Desak Anies dan Slepet Imin Efektif Gaet Pemilih Muda

RABU, 20 DESEMBER 2023 | 16:26 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Forum Desak Anies dan Slepet Imin yang merupakan salah satu agenda kampanye capres-cawapres nomor urut 1 Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar (Amin) di berbagai kota, dipandang sebagai strategi jitu menggaet pemilih muda.

Pengamat komunikasi politik, Ambang Priyonggo, menyebut forum tersebut sebagai bentuk keberanian Amin untuk membuka ruang diskusi dengan generasi milenial dan gen z. Sebab merekalah pemilih mayoritas dalam Pemilu 2024 nanti.

"Ruang demokratis bagi anak muda ini harus terus dipelihara, bukan hanya di ruang-ruang akademik saja. Ruang-ruang di luar itu harus juga dipelihara," kata Ambang lewat keterangan tertulisnya, Rabu (20/12).

Merujuk temuan Lembaga Survei Indonesia (LSI) yang dirilis pada 9 Desember 2023, menunjukkan baru 22,6 persen gen z (rentang usia 26 tahun ke bawah) yang memilih Amin.

"Dibanding dengan cara tradisional seperti mengunjungi komunitas-komunitas dan dialog satu arah, membagi-bagi barang, forum ini bisa dikatakan sebuah inovasi dalam cara berkampanye," jelasnya.

Acara Desak Anies dan Slepet Imin menghadirkan konsep dialog antara capres-cawapres dengan anak muda. Anies-Muhaimin siap menjawab berbagai pertanyaan yang diajukan peserta.

Populer

Prabowo Perintahkan Sri Mulyani Pangkas Anggaran Seremonial

Kamis, 24 Oktober 2024 | 01:39

KPK Usut Keterlibatan Rachland Nashidik dalam Kasus Suap MA

Jumat, 25 Oktober 2024 | 23:11

Pemuda Katolik Tolak Program Transmigrasi di Papua

Rabu, 30 Oktober 2024 | 07:45

Akbar Faizal Sindir Makelar Kasus: Nikmati Breakfast Sebelum Namamu Muncul ke Publik

Senin, 28 Oktober 2024 | 07:30

Muncul Petisi Agus Salim Diminta Kembalikan Uang Donasi

Rabu, 23 Oktober 2024 | 02:22

Ketum PITI Sayangkan Haikal Hasan Bikin Gaduh soal Kewajiban Sertifikasi Halal

Kamis, 31 Oktober 2024 | 20:01

Inilah Susunan Dewan Komisaris IPC TPK Baru

Jumat, 01 November 2024 | 01:59

UPDATE

Prabowo Instruksikan GSN Bikin Gerakan Nyata Bantu Rakyat

Minggu, 03 November 2024 | 01:51

Purnomo Yusgiantoro Center Apresiasi Kebijakan Swasembada Energi

Minggu, 03 November 2024 | 01:31

DPR Tinjau Kebocoran Penerimaan Negara di Sektor SDA

Minggu, 03 November 2024 | 01:11

Bakamla Asah Kemampuan di Perairan Teluk Ambon

Minggu, 03 November 2024 | 00:50

Prabowo Ingatkan Anak Buah Menteri Jangan Sering ke Luar Negeri

Minggu, 03 November 2024 | 00:30

Telkom Tingkatkan Kepedulian Karyawan Lewat Program Ayo BerAKSI

Minggu, 03 November 2024 | 00:10

Dari Menteri Hingga Bupati Siap Gunakan Maung

Sabtu, 02 November 2024 | 23:46

Rosan Pastikan GSN Lembaga Non-Politik

Sabtu, 02 November 2024 | 23:15

China Diam-dian Bangun Kapal Induk Misterius, Untuk Apa?

Sabtu, 02 November 2024 | 22:50

Erick Thohir Yakin Target Setoran Dividen BUMN Rp90 Triliun Bakal Tercapai Tahun Ini

Sabtu, 02 November 2024 | 22:30

Selengkapnya