Berita

Presiden Partai Buruh, Said Iqbal dan Presiden Federasi Serikat Pekerja Metal Indonesia (FSPMI) Riden Hatam Aziz dalam Rapat Pimpinan (Rapim) di Bogor, Jawa Barat, Selasa (19/12)/Ist

Politik

Rapatkan Barisan, FSPM Total Dukung Partai Buruh di Pemilu 2024

RABU, 20 DESEMBER 2023 | 01:47 WIB | LAPORAN: BONFILIO MAHENDRA

Federasi Serikat Pekerja Metal Indonesia (FSPMI) mendukung penuh Partai Buruh dalam kontestasi Pemilu tahun 2024.

Hal itu dipastikan Presiden Federasi Serikat Pekerja Metal Indonesia (FSPMI) Riden Hatam Aziz dalam Rapat Pimpinan (Rapim) di Bogor, Jawa Barat, Selasa (19/12).

"Pertama soal Capres dan Cawapres 2024. Tentu kami akan bersama-sama dengan partai Buruh dan kami akan ikut dengan partai Buruh,” kata Riden.


Untuk itu, pihaknya akan melakukan konsolidasi seluruh anggota se-Indonesia untuk memastikan pemenangan Caleg dari Partai Buruh. Kira-kira bila ditotal dukungannya mencapai 1,2 juta suara yang berasal dari anggota, sekaligus keluarga dari anggota FSPMI.

“Dengan demikian, saya ingin mengatakan FSPMI dengan jumlah anggota beserta keluarganya 1,2 juta itu pasti akan bersama-sama Partai Buruh," tegas Riden.

Sementara itu, hadir dalam Rapim, Presiden Partai Buruh, Said Iqbal mengapresiasi dukungan tersebut.

“FSPMI adalah salah satu aktor utama di dalam Partai Buruh, karena keputusannya akan menentukan kemenangan Partai Buruh,” pungkas Said Iqbal.

Populer

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Tembok Pertahanan Persib Kunci Sukses Juara Paruh Musim

Sabtu, 17 Januari 2026 | 03:36

Tabur Bunga Dharma Samudera

Sabtu, 17 Januari 2026 | 03:19

Realisasi Investasi DKI Tembus Rp270,9 Triliun Sepanjang 2025

Sabtu, 17 Januari 2026 | 02:59

Pemerintah Tidak Perlu Dibela

Sabtu, 17 Januari 2026 | 02:40

SP3 Eggi Sudjana Banjir Komentar Nyinyir Warganet

Sabtu, 17 Januari 2026 | 02:12

TNI AL Bentuk X Point UMKM Genjot Ekonomi Masyarakat

Sabtu, 17 Januari 2026 | 01:49

Perkara Ijazah Palsu Jokowi jadi Laboratorium Nasional di Bidang Hukum

Sabtu, 17 Januari 2026 | 01:27

Trump Resmikan Dewan Perdamaian Gaza Bergaya Kolonial

Sabtu, 17 Januari 2026 | 01:01

TNI Boleh Urus Terorisme sebagai Kelanjutan Polri

Sabtu, 17 Januari 2026 | 00:45

Politikus PKB Minta Jangan Ada Paranoid soal Pilkada Via DPRD

Sabtu, 17 Januari 2026 | 00:20

Selengkapnya