Berita

Istri Calon Presiden nomor urut 3, Ganjar Pranowo, Siti Atikoh Suprianti di Rakornas Pijar/Ist

Politik

Istri Ganjar Pranowo Hadir di Rakornas Pijar 2023

SABTU, 16 DESEMBER 2023 | 09:35 WIB | LAPORAN: FAISAL ARISTAMA

Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) 2023 Perempuan Indonesia Pilih Ganjar (Pijar) yang digelar di Kantor DPP PDI Perjuangan, Menteng, Jakarta Pusat, turut dihadiri istri Calon Presiden nomor urut 3, Ganjar Pranowo, Siti Atikoh Suprianti.

Atikoh tampak hadir ke lokasi sekitar pukul 08.25 WIB dengan mengenakan kaos putih dibalut kerudung merah, Sabtu (16/12).

Sebelum memasuki ruang Rakornas 2023 Pijar, Alumnus Universitas Gadjah Mada (UGM) itu terlebih dahulu melihat stand-stand pelaku UMKM yang berada di area luar.


Atikoh juga menyempatkan berkomunikasi dengan penyandang disabilitas yang hadir di acara Rakornas. Ia turut dibimbing penerjemah saat berkomunikasi dengan disabilitas menggunakan bahasa isyarat.

Setelah berkomunikasi dengan disabilitas, Atikoh memasuki ruang Rakornas. Ia pun langsung menjadi target rebutan peserta untuk berfoto dengan cucu pendiri Pondok Pesantren PP Riyadus Sholikhin Kalijaran itu.

Selain istri Ganjar, Rakornas Pijar rencananya juga akan dihadiri Sekretaris Jenderal PDIP, Hasto Kristiyanto.

Populer

Mantan Jubir KPK Tessa Mahardhika Lolos Tiga Besar Calon Direktur Penyelidikan KPK

Rabu, 24 Desember 2025 | 07:26

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Kejagung Copot Kajari Kabupaten Tangerang Afrillyanna Purba, Diganti Fajar Gurindro

Kamis, 25 Desember 2025 | 21:48

Sarjan Diduga Terima Proyek Ratusan Miliar dari Bupati Bekasi Sebelum Ade Kuswara

Jumat, 26 Desember 2025 | 14:06

Mantan Wamenaker Noel Ebenezer Rayakan Natal Bersama Istri di Rutan KPK

Kamis, 25 Desember 2025 | 15:01

8 Jenderal TNI AD Pensiun Jelang Pergantian Tahun 2026, Ini Daftarnya

Rabu, 24 Desember 2025 | 21:17

Dicurigai Ada Kaitan Gibran dalam Proyek Sarjan di Kabupaten Bekasi

Senin, 29 Desember 2025 | 00:40

UPDATE

Dana Asing Banjiri RI Rp2,43 Triliun di Akhir 2025

Sabtu, 03 Januari 2026 | 10:09

Pelaku Pasar Minyak Khawatirkan Pasokan Berlebih

Sabtu, 03 Januari 2026 | 09:48

Polisi Selidiki Kematian Tiga Orang di Rumah Kontrakan Warakas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 09:41

Kilau Emas Dunia Siap Tembus Level Psikologis Baru

Sabtu, 03 Januari 2026 | 09:19

Legislator Gerindra Dukung Pemanfaatan Kayu Hanyut Pascabanjir Sumatera

Sabtu, 03 Januari 2026 | 09:02

Korban Tewas Kecelakaan Lalu Lintas Tahun Baru di Thailand Tembus 145 Orang

Sabtu, 03 Januari 2026 | 08:51

Rekor Baru! BP Tapera Salurkan FLPP Tertinggi Sepanjang Sejarah di 2025

Sabtu, 03 Januari 2026 | 08:40

Wall Street Variatif di Awal 2026

Sabtu, 03 Januari 2026 | 08:23

Dolar AS Bangkit di Awal 2026, Akhiri Tren Pelemahan Beruntun

Sabtu, 03 Januari 2026 | 08:12

Iran Ancam Akan Targetkan Pangkalan AS di Timur Tengah Jika Ikut Campur Soal Demo

Sabtu, 03 Januari 2026 | 07:59

Selengkapnya