Berita

Wakil Ketua Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran, Ahmad Muzani/RMOL

Politik

Dipandang Sebelah Mata, TKN Yakin Gibran Beri Kejutan pada Debat Cawapres

KAMIS, 14 DESEMBER 2023 | 22:37 WIB | LAPORAN: BONFILIO MAHENDRA

Calon Wakil Presiden Nomor Urut 2, Gibran Rakabuming Raka, diyakini mampu mengikuti Debat Cawapres yang diselenggarakan KPU.

Keyakinan itu disampaikan Wakil Ketua Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran, Ahmad Muzani, setelah melihat kemampuan Gibran memimpin Kota Solo.

Muzani juga membantah berbagai spekulasi yang mengatakan bahwa Gibran tidak akan mampu dan tidak pantas mengikuti debat.

"Sejak awal masyarakat umum terstigma kemampuan debatnya, kemampuan menjelaskan, dan kemampuan menjelaskan atas solusi masalah, karena ada stigma seolah-olah kemampuan Mas Gibran di bawah standar," jelas Muzani kepada wartawan, di Fanta Headquarters, Menteng, Jakarta Pusat, Kamis (14/12).

"Saya sudah lihat saat menjalankan tugas sebagai walikota, melihat bagaimana Mas gibran menjelaskan banyak hal di beberapa tempat, dan ternyata cukup menguasai banyak masalah," sambung Muzani.

Sebab itu dia optimistis Gibran mampu menyelesaikan debat, dan dipastikan akan ada kejutan.

"Mas Gibran menguasai problem yang dialami masyarakat. Saya memperkirakan, pada 22 Desember nanti akan penuh kejutan di Debat Cawapres," pungkasnya.

Populer

Rocky Gerung Ucapkan Terima Kasih kepada Jokowi

Minggu, 19 Mei 2024 | 03:46

Pengamat: Jangan Semua Putusan MK Dikaitkan Unsur Politis

Senin, 20 Mei 2024 | 22:19

Dulu Berjaya Kini Terancam Bangkrut, Saham Taxi Hanya Rp2 Perak

Sabtu, 18 Mei 2024 | 08:05

Produksi Film Porno, Siskaeee Cs Segera Disidang

Rabu, 22 Mei 2024 | 13:49

Topeng Mega-Hasto, Rakus dan Berbohong

Kamis, 23 Mei 2024 | 18:03

IAW Desak KPK Periksa Gubernur Jakarta, Sumbar, Banten, dan Jateng

Senin, 20 Mei 2024 | 15:17

Pj Gubernur Jabar Optimistis Polisi Mampu Usut Kasus Pembunuhan Vina Cirebon

Kamis, 23 Mei 2024 | 06:48

UPDATE

Penumpang Whoosh Meroket 30 Persen Selama Libur Waisak

Senin, 27 Mei 2024 | 12:06

Mega Diminta Kembali Pimpin PDIP Tak Berarti Kaderisasi Mandek

Senin, 27 Mei 2024 | 11:54

KPK Lambat, Dugaan Gratifikasi Pj Bupati KBB Dilaporkan ke Presiden

Senin, 27 Mei 2024 | 11:41

Qatar Airways Alami Turbulensi Hebat, 12 Penumpang Terluka

Senin, 27 Mei 2024 | 11:33

Tolak RUU Penyiaran, Jurnalis dan Elemen Demokrasi Gelar Demo

Senin, 27 Mei 2024 | 11:24

Sentil Puan di Rakernas, Megawati Tegaskan Arah Gerak Partai

Senin, 27 Mei 2024 | 11:16

Balas Hujan Roket Hamas, Israel Bunuh 35 Orang di Rafah

Senin, 27 Mei 2024 | 11:12

Fahira Berharap Israel Segera Angkat Kaki dari Palestina

Senin, 27 Mei 2024 | 11:11

Mantan Kakorlantas Djoko Susilo Ajukan PK Kedua

Senin, 27 Mei 2024 | 11:04

Bantah Mangkir, Mertua Menpora Mengira Kena Prank Dipanggil KPK

Senin, 27 Mei 2024 | 10:52

Selengkapnya