Berita

Dari kiri ke kanan: Irjen Kemendagri Tomsi Tohir, Plh Dirjen Bina Pemdes La Ode Ahmad P Bolombo, Sesditjen Bina Pemdes Paudah, dan Direktur Pengembangan Kapasitas Pemerintah Desa, Data dan Evaluasi Bangdes, Muhammad Nouval, bersama-sama membuka Rakor evaluasi pelatihan aparatur desa, di Hotel Merlynn, Jakarta, Rabu (13/12) malam.

Nusantara

Irjen Kemendagri Yakin Kualitas Pelayanan Masyarakat Desa Kian Meningkat

KAMIS, 14 DESEMBER 2023 | 12:25 WIB | LAPORAN: ACHMAD RIZAL

Irjen Kemendagri, Tomsi Tohir, memastikan, P3PD merupakan pelatihan paling banyak melibatkan peserta, aparat dan perangkat desa. dari seluruh Indonesia.

Ungkapan itu disampaikan Tomsi, saat membuka rapat koordinasi evaluasi pelatihan aparatur desa, di Hotel Merlynn Park, Jakarta, Rabu (13/12) malam,
Menurutnya, melalui pelatihan aparatur desa seperti P3PD itu, ke depan masyarakat semakin terlayani dengan baik oleh kepemimpinan kepala desa dan aparatnya.


Dia juga mengingatkan, desa merupakan ujung tombak terdepan yang langsung bersentuhan dengan masyarakat. Sebab itu kualitas pelayanannya kepada masyarakat harus terus ditingkatkan.

Lebih dari itu, Tomsi juga menekankan penting desa memiliki penghasilan asli, sehingga ekonomi sedikit demi sedikit bisa berkembang, melalui Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) yang resmi.

"Dengan begitu, warga, terutama generasi potensialnya, tidak perlu ke kota, karena BUMDes mampu membangkitkan perekonomian desa, terus tumbuh dan warga jadi makmur," paparnya.

Populer

Jaksa Agung Tidak Jujur, Jam Tangan Breitling Limited Edition Tidak Masuk LHKPN

Kamis, 21 November 2024 | 08:14

MUI Imbau Umat Islam Tak Pilih Pemimpin Pendukung Dinasti Politik

Jumat, 22 November 2024 | 09:27

Kejagung Periksa OC Kaligis serta Anak-Istri Zarof Ricar

Selasa, 26 November 2024 | 00:21

Rusia Siap Bombardir Ukraina dengan Rudal Hipersonik Oreshnik, Harga Minyak Langsung Naik

Sabtu, 23 November 2024 | 07:41

Ini Identitas 8 Orang yang Terjaring OTT KPK di Bengkulu

Minggu, 24 November 2024 | 16:14

Sikap Jokowi Munculkan Potensi konflik di Pilkada Jateng dan Jakarta

Senin, 25 November 2024 | 18:57

Legislator PKS Soroti Deindustrialisasi Jadi Mimpi Buruk Industri

Rabu, 20 November 2024 | 13:30

UPDATE

Jokowi Tak Serius Dukung RK-Suswono

Jumat, 29 November 2024 | 08:08

Ferdian Dwi Purwoko Tetap jadi Kesatria

Jumat, 29 November 2024 | 06:52

Pergantian Manajer Bikin Kantong Man United Terkuras Rp430 Miliar

Jumat, 29 November 2024 | 06:36

Perolehan Suara Tak Sesuai Harapan, Andika-Hendi: Kami Mohon Maaf

Jumat, 29 November 2024 | 06:18

Kita Bangsa Dermawan

Jumat, 29 November 2024 | 06:12

Pemerintah Beri Sinyal Lanjutkan Subsidi, Harga EV Diprediksi Tetap Kompetitif

Jumat, 29 November 2024 | 05:59

PDIP Akan Gugat Hasil Pilgub Banten, Tim Andra Soni: Enggak Masalah

Jumat, 29 November 2024 | 05:46

Sejumlah Petahana Tumbang di Pilkada Lampung, Pengamat: Masyarakat Ingin Perubahan

Jumat, 29 November 2024 | 05:31

Tim Hukum Mualem-Dek Fadh Tak Gentar dengan Gugatan Paslon 01

Jumat, 29 November 2024 | 05:15

Partisipasi Pemilih Hanya 55 Persen, KPU Kota Bekasi Dinilai Gagal

Jumat, 29 November 2024 | 04:56

Selengkapnya