Berita

Sekretaris Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar-Mahfud, Hasto Kristiyanto/RMOL

Politik

Puji Penampilan Ganjar, Hasto: Nilai Kita Serahkan ke Masyarakat

RABU, 13 DESEMBER 2023 | 09:53 WIB | LAPORAN: FAISAL ARISTAMA

Calon presiden nomor urut 3 Ganjar Pranowo dinilai menghadirkan penampilan yang luar biasa dalam debat capres perdana di KPU RI, Jalan Imam Bonjol, Menteng, Jakarta Pusat, pada Selasa malam (12/12).

Sekretaris Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar-Mahfud, Hasto Kristiyanto mengatakan bahwa Ganjar telah menunjukkan performa yang baik dan diyakini bakal semakin disukai masyarakat.

"Yang penting aspek-aspek genuine yang ditampilkan. Lihat saja dari polling yang dilakukan, kesukaan terhadap jawaban Pak Ganjar itu sangat besar," kata Hasto kepada wartawan, Rabu (13/12).

Meski begitu, Sekretaris Jenderal PDIP ini tetap menyerahkan sepenuhnya kepada seluruh rakyat Indonesia mengenai performa Ganjar dalam debat capres semalam.

"Jadi, kalau nilai, kita serahkan kepada masyarakat," tuturnya.

Lebih jauh, Hasto berharap ke depan KPU semakin memberikan ruang demokratis kepada para kandidat capres-cawapres dalam menyampaikan gagasan serta visi misinya.

“Ini akan merupakan hal yang positif, tapi ke depan ruang untuk benar-benar berdebat dalam era demokratisasi ini harusnya ditingkatkan oleh KPU,” pungkasnya.

Populer

Jaksa Agung Tidak Jujur, Jam Tangan Breitling Limited Edition Tidak Masuk LHKPN

Kamis, 21 November 2024 | 08:14

MUI Imbau Umat Islam Tak Pilih Pemimpin Pendukung Dinasti Politik

Jumat, 22 November 2024 | 09:27

Kejagung Periksa OC Kaligis serta Anak-Istri Zarof Ricar

Selasa, 26 November 2024 | 00:21

Rusia Siap Bombardir Ukraina dengan Rudal Hipersonik Oreshnik, Harga Minyak Langsung Naik

Sabtu, 23 November 2024 | 07:41

Ini Identitas 8 Orang yang Terjaring OTT KPK di Bengkulu

Minggu, 24 November 2024 | 16:14

Sikap Jokowi Munculkan Potensi konflik di Pilkada Jateng dan Jakarta

Senin, 25 November 2024 | 18:57

Waspadai Partai Cokelat, PDIP: Biarkan Rakyat Bebas Memilih!

Rabu, 27 November 2024 | 11:18

UPDATE

Disdik DKI Segera Cairkan KJP Plus dan KJMU Tahap II

Sabtu, 30 November 2024 | 04:05

Israel dan AS Jauhkan Umat Islam dari Yerusalem

Sabtu, 30 November 2024 | 03:38

Isu Kelompok Rentan Harus Jadi Fokus Legislator Perempuan

Sabtu, 30 November 2024 | 03:18

Dorong Pertumbuhan Ekonomi 8 Persen, Kadin Luncurkan White Paper

Sabtu, 30 November 2024 | 03:04

Pasukan Jangkrik Gerindra Sukses Kuasai Pilkada di Jateng

Sabtu, 30 November 2024 | 02:36

Fraksi PKS Usulkan RUU Boikot Produk Israel

Sabtu, 30 November 2024 | 02:34

Sertijab dan Kenaikan Pangkat

Sabtu, 30 November 2024 | 02:01

Bawaslu Pastikan Tak Ada Kecurangan Perhitungan Suara

Sabtu, 30 November 2024 | 01:48

Anggaran Sekolah Gratis DKI Disiapkan Rp2,3 Triliun

Sabtu, 30 November 2024 | 01:17

Mulyono Bidik 2029 dengan Syarat Jakarta Dikuasai

Sabtu, 30 November 2024 | 01:01

Selengkapnya