Berita

Wakil Ketua Umum DPP Partai Gerindra, Fadli Zon saat menyaksikan debat perdana Pilpres 2024/Net

Politik

Fadli Zon: Jawaban Mas Bowo Lebih Orisinil, Bukan Hafalan dan Ingatan

RABU, 13 DESEMBER 2023 | 08:24 WIB | LAPORAN: JAMALUDIN AKMAL

Berbeda dengan tokoh lain yang ikut mendampingi calon presiden dan wakil presiden berdebat ke Kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU), Wakil Ketua Umum DPP Partai Gerindra, Fadli Zon justru menikmati debat lewat televisi.

Mantan Wakil Ketua DPR RI itu memilih menyaksikan jagoannya, Prabowo Subianto dengan duduk di sofa bersama orang-orang terdekat.

“Menonton debat capres Prabowo bersama Ibu Sukartini Djojohadikusumo, tante Mas Bowo (Prabowo) yang kini usia hampir 105 tahun. Semangat dukung Prabowo,” ujar Fadli Zon lewat akun media sosial X, Selasa (12/12).


Dia pun memberi simpulan bahwa capres yang tampil secara otentik dalam debat semalam adalah Prabowo Subianto.

Apa yang disampaikan Ketua Umum Gerindra itu, kata Fadli, murni buah pikiran yang didasarkan pengalaman dan kearifan. Prabowo, menurutnya, tidak seperti calon lain yang tampak hanya menghafal.

“Menurut saya, jawaban-jawaban Mas Bowo lebih orisinil, genuine, dan bukan hafalan-hafalan dan ingatan-ingatan. Tapi dari pengalaman dan wisdom (kearifan),” tutupnya.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Andre Rosiade Sambangi Bareskrim Polri Usai Nenek Penolak Tambang Ilegal Dipukuli

Senin, 12 Januari 2026 | 14:15

Cuaca Ekstrem Masih Akan Melanda Jakarta

Senin, 12 Januari 2026 | 14:10

Bitcoin Melambung, Tembus 92.000 Dolar AS

Senin, 12 Januari 2026 | 14:08

Sertifikat Tanah Gratis bagi Korban Bencana Bukti Kehadiran Negara

Senin, 12 Januari 2026 | 14:03

KPK Panggil 10 Saksi Kasus OTT Bupati Lampung Tengah Ardito Wijaya

Senin, 12 Januari 2026 | 14:03

Prabowo Terharu dan Bangga Resmikan 166 Sekolah Rakyat di Banjarbaru

Senin, 12 Januari 2026 | 13:52

Kasus Kuota Haji, Komisi VIII Minta KPK Transparan dan Profesional

Senin, 12 Januari 2026 | 13:40

KPK Periksa Pengurus PWNU DKI Jakarta Terkait Dugaan Korupsi Kuota Haji

Senin, 12 Januari 2026 | 13:12

Prabowo Tinjau Sekolah Rakyat Banjarbaru, Ada Fasilitas Smartboard hingga Laptop Persiswa

Senin, 12 Januari 2026 | 13:10

Air Naik hingga Sepinggang, Warga Aspol Pondok Karya Dievakuasi Polisi

Senin, 12 Januari 2026 | 13:04

Selengkapnya