Berita

Calon Presiden Nomor Urut 1, Anies Baswedan, bersama pendukungnya/Net

Politik

Tidak Ada Donatur Biaya Kampanye, Pasangan Amin Gotong Royong

MINGGU, 10 DESEMBER 2023 | 21:09 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Karena tidak memiliki donatur, anggaran untuk kampanye pasangan Capres-Cawapres Nomor Urut 1, Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar, sangat terbatas.

Kenyataan itu diakui Ketua Tim Kampanye Daerah (TKD) pemenangan Pasangan Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar Provinsi Kalimantan Utara (Kaltara), Irianto Lambrie, lewat keterangan resmi dari Tarakan, Minggu (10/12).

Menyiasati keterbatasan itu, pasangan berjuluk Amin itu memilih memaksimalkan peran relawan untuk menyebarluaskan visi, misi dan program, serta menjaring dukungan bagi jagoan Koalisi Perubahan untuk Persatuan.

“Tim pemenangan Amin harus bekerja secara mandiri, dan barisan relawan juga bekerja dengan penuh keikhlasan," katanya.

Mantan Gubernur Kalimantan Utara itu juga mengklaim, pasangan Amin tidak memiliki donatur seperti dua kandidat lainnya.

Karena itu, politikus Partai Nasdem itu mengajak seluruh pendukung Amin bergotong royong memenangkan Amin, meski tak memiliki banyak logistik.

"Berusaha menyiapkan logistik sendiri, artinya gotong royong. Karena Tim Amin tidak didukung sponsor seperti Paslon lain,” tandasnya.

Populer

Bikin Resah Nasabah BTN, Komnas Indonesia Minta Polisi Tangkap Dicky Yohanes

Selasa, 14 Mei 2024 | 01:35

Dulu Berjaya Kini Terancam Bangkrut, Saham Taxi Hanya Rp2 Perak

Sabtu, 18 Mei 2024 | 08:05

Massa Geruduk Kantor Sri Mulyani Tuntut Pencopotan Askolani

Kamis, 16 Mei 2024 | 02:54

Rocky Gerung Ucapkan Terima Kasih kepada Jokowi

Minggu, 19 Mei 2024 | 03:46

Ratusan Tawon Serang Pasukan Israel di Gaza Selatan

Sabtu, 11 Mei 2024 | 18:05

Siapa Penantang Anies-Igo Ilham di Pilgub Jakarta?

Minggu, 12 Mei 2024 | 07:02

Aroma PPP Lolos Senayan Lewat Sengketa Hasil Pileg di MK Makin Kuat

Kamis, 16 Mei 2024 | 14:29

UPDATE

HUT ke-497 Kota Jakarta

Minggu, 19 Mei 2024 | 14:01

Alami Demam Tinggi, Raja Salman Kembali Jalani Pemeriksaan Medis

Minggu, 19 Mei 2024 | 13:56

Aktivis Diajak Tiru Akbar Tanjung Keluar dari Zona Nyaman

Minggu, 19 Mei 2024 | 13:54

Teater Lencana Membumikan Seni Pertunjukan Lewat "Ruang Tunggu"

Minggu, 19 Mei 2024 | 13:36

Bamsoet Ungkit Lagi Cerita Pilu Golkar saat Dipimpin Akbar Tanjung

Minggu, 19 Mei 2024 | 13:26

Alumni Usakti Didorong Berperan Membangun Indonesia

Minggu, 19 Mei 2024 | 13:12

Diserang Rusia, 9.907 Warga Ukraina Ngacir dari Kharkiv

Minggu, 19 Mei 2024 | 12:59

Banyak Guru Terjerat Pinjol Imbas Kesejahteraan Minim

Minggu, 19 Mei 2024 | 12:59

Wantim Golkar DKI Pamer Zaki Bangun 29 Stadion Mini di Tangerang

Minggu, 19 Mei 2024 | 12:39

Prabowo-Gibran Diyakini Bawa Indonesia Jadi Macan Asia

Minggu, 19 Mei 2024 | 12:26

Selengkapnya