Berita

Cawapres nomor urut 2, Gibran Rakabuming Raka, menghadiri acara pengajian di Pondok Pesantren Al Baghdadi pimpinan KH. Junaidi Al Baghdadi di Rengasdengklok, Karawang, Jawa Barat, Sabtu malam (9/12)/RMOL

Politik

Ketua Bappilu Gerindra Jabar Sambut Baik Silaturahmi Gibran ke Ponpes Al Baghdadi

MINGGU, 10 DESEMBER 2023 | 04:33 WIB | LAPORAN: BONFILIO MAHENDRA

Pondok Pesantren Al Baghdadi, Rengasdengklok, Karawang, Jawa Barat, jadi tempat yang disambangi calon wakil presiden Gibran Rakabumin Raka, Sabtu malam (9/12).  Selain bersilaturahmi, Gibran juga memohon doa restu Pimpinan Ponpes Al Baghdadi, Kiai Junaidi Al Baghdadi, untuk mengarungi Pemilu 2024.

"InsyaAllah dengan segala niat baik kita untuk bersilaturahmi dengan para kiai, ulama, santri, dan masyarakat maka Pak Prabowo dan Mas Gibran akan dimudahkan perjuangannya untuk menjadi Presiden dan Wakil Presiden Republik Indonesia. Kita juga memohon doa kepada para kiai, ulama, dan seluruh masyarakat Indonesia," kata Ketua Bappilu Gerindra Jawa Barat, Aries Marsudiyanto, kepada wartawan.

Meski notabe menjadi wilayah kekuasaan Prabowo, Aries tidak sombong diri. Ia bertekad meraup suara 65 persen di Jawa Barat.

"Target kita tidak muluk-muluk, untuk Jawa Barat InsyaAllah target kita 65 persen untuk mengantarkan Pak Prabowo dan Mas Gibran menjadi Presiden dan Wakil Presiden Republik Indonesia," kata Aries.

Dalam pengajian ini, Kiai Junaidi pun menyambut baik lawatan silaturahmi Gibran

"Pondok Pesantren tempat mendoakan. Apa artinya dapat dukungan kalau tidak dapat doa. Ketika berdoa ya secara otomatis kamu mendoakan seseorang," kata Kiai Junaidi.

Populer

Pesawat Nepal Jatuh, Hanya Satu Orang yang Selamat

Rabu, 24 Juli 2024 | 15:16

Walikota Semarang dan 3 Lainnya Dikabarkan Berstatus Tersangka

Rabu, 17 Juli 2024 | 13:43

KPK Juga Tetapkan Suami Walikota Semarang dan Ketua Gapensi Tersangka

Rabu, 17 Juli 2024 | 16:57

Walikota Semarang dan Suami Terlibat 3 Kasus Korupsi

Rabu, 17 Juli 2024 | 17:47

KPK Bakal Audit Semua Rumah Sakit Telusuri Dugaan Fraud BPJS Kesehatan

Rabu, 24 Juli 2024 | 18:51

Kantor Rahim di Depok Ternyata Rumah Tinggal, Begini Kondisinya

Rabu, 17 Juli 2024 | 11:05

Duet Airin-Rano Karno Tak Terbendung di Pilkada Banten

Rabu, 17 Juli 2024 | 13:23

UPDATE

Sabotase Kereta Cepat Jelang Pembukaan Olimpiade Paris, PM Prancis: Ini Dilakukan Terencana

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:47

Banyak Hadiah Menarik Pertamina di Booth dalam Event GIIAS 2024

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:37

Kabar Deklarasi Anies-Zaki, Golkar: Hoax!

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:15

Ekonomi Lesu, Laba Industri China Justru Naik 3,6 Persen

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:07

Putri Suku Oburauw Catar Akpol: Saya Busur Panah untuk Adik-adik

Sabtu, 27 Juli 2024 | 16:58

Kuasa Hukum Dini: Hakim Persidangan Greg Tannur Berat Sebelah

Sabtu, 27 Juli 2024 | 16:35

Dimyati Masih Ngarep Golkar dan PDIP Gabung

Sabtu, 27 Juli 2024 | 16:10

Menyusul TNI, Polri Rotasi 6 Kapolda Jelang Pilkada

Sabtu, 27 Juli 2024 | 15:32

Masih Cair, Peluang Jusuf Hamka di Pilkada Jakarta Masih Terbuka

Sabtu, 27 Juli 2024 | 15:31

4 Pangdam Dirotasi Jelang Pilkada, Ajudan Jokowi jadi Pangdam Brawijaya

Sabtu, 27 Juli 2024 | 15:13

Selengkapnya