Berita

Capres Nomor Urut 2, Prabowo Subianto di Djakarta Theater, Jakarta Pusat, Jumat (8/12)/RMOL

Politik

Disindir Anies Suka Joget, Prabowo Umbar Gagasan

JUMAT, 08 DESEMBER 2023 | 20:03 WIB | LAPORAN: RAIZA ANDINI

Calon Presiden Nomor Urut 2, Prabowo Subianto menjawab sindiran Calon Presiden Nomor Urut 1 Anies Baswedan soal tingkah laku Prabowo yang suka berjoget.

Menteri Pertahanan RI itu menegaskan bahwa meski suka berjoget dirinya memiliki sejumlah gagasan terbaik untuk bangsa Indonesia.

"Kalau ada gagasan tapi mau joget, nggak boleh?" kata Prabowo usai menerima dukungan dari Relawan Pedagang Indonesia Maju (Rapim) di Djakarta Theater, Jakarta Pusat, Jumat (8/12).


"Gagasan gue boleh enggak?" sambung Prabowo.

Ketika ditanya awak media apakah dirinya tersinggung atas pernyataan Anies, Prabowo hanya meminta agar gagasan yang dia bawa juga turut dipelajari.

"Tolong pelajari gagasan saya. Pelajari dong. Jangan komentar tanpa mempelajari," demikian Prabowo Subianto.

Capres Nomor Urut 1 Anies Baswedan sebelumnya menolak berjoget. Menurutnya, bila punya gagasan maka tidak perlu berjoget.

Populer

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Aneh! UGM Luluskan Jokowi dengan Transkrip Nilai Amburadul

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:35

UPDATE

Pernyataan Eggi Sebut Akhlak Jokowi Baik jadi Bulan-bulanan Warganet

Selasa, 20 Januari 2026 | 01:40

Senyum Walikota Madiun

Selasa, 20 Januari 2026 | 01:19

Rapim Kemhan-TNI 2026 Tekankan Sishankamrata sebagai Kekuatan

Selasa, 20 Januari 2026 | 00:55

Legislator PKS Dorong Penyaluran KUR Pekerja Migran Tepat Waktu

Selasa, 20 Januari 2026 | 00:35

Digiring ke Gedung KPK, Walikota Madiun Malah Minta Didoakan

Selasa, 20 Januari 2026 | 00:20

Bencana Menerjang, BUMN Datang

Senin, 19 Januari 2026 | 23:55

Polisi Bongkar Clandestine Lab Tembakau Sintetis Senilai Rp2 Miliar

Senin, 19 Januari 2026 | 23:37

Mantan Jubir KPK Ali Fikri Raih Gelar Doktor Hukum Unair

Senin, 19 Januari 2026 | 23:11

Napi Bebas Pakai Gawai di Lapas Bukan Kelalaian Biasa

Senin, 19 Januari 2026 | 23:02

Walikota Madiun Maidi Dkk Tiba di Gedung KPK, Sebagian Lewat Belakang

Senin, 19 Januari 2026 | 22:46

Selengkapnya