Berita

Calon presiden nomor urut 1, Anies Baswedan/RMOL

Politik

Besok Kunjungi Lampung, Anies Ajak Masyarakat Sampaikan Unek-unek

RABU, 06 DESEMBER 2023 | 06:05 WIB | LAPORAN: AGUS DWI

Calon Presiden nomor urut 1, Anies Baswedan akan berkampanye ke Provinsi Lampung. Salah satu agendanya adalah "Desak Anies" di Bento Kopi Lampung, Bandar Lampung, Kamis besok (7/12).

Anies bahkan menyampaikan undangan terbuka untuk masyarakat Lampung lewat akun Instagram @aniesbaswedan yang berkolaborasi dengan @ubahbareng.

"Undangan terbuka untuk kamu yang punya unek-unek untuk Anies Baswedan," tulisnya, dikutip Kantor Berita RMOLLampung, Selasa (5/12).

Anies menyampaikan, bahwa sudah bukan saatnya untuk diam. Sekarang masyarakat perlu mendesak agar keresahan dapat dijawab.

"Pada kesempatan kali ini, mari #DesakAnies untuk segala hal tidak selesai dan butuh #JawabAnies," sambungnya.

Informasi Desak Anies juga diunggah Ketua Tim Kampanye Daerah (TKD) Anies-Muhaimin Lampung, Chusnunia Chalim atau Nunik lewat instagramnya @mbak_nunik.

Mantan Wakil Gubernur Lampung itu mengajak masyarakat ramai-ramai mendesak Anies.

"Tanggal 7 Desember 2023 Pukul 14.00, kita mendesak Anies, yuk mari #ubahbareng #Aniesbaswedan," tulis Nunik.

Bagi masyarakat yang ingin hadir di Desak Anies Lampung dapat mendaftar melalui bit.ly/DesakAniesLampung dan bisa menghubungi Verlanta di nomor 081218866001.

Populer

Pesawat Nepal Jatuh, Hanya Satu Orang yang Selamat

Rabu, 24 Juli 2024 | 15:16

Walikota Semarang dan 3 Lainnya Dikabarkan Berstatus Tersangka

Rabu, 17 Juli 2024 | 13:43

KPK Juga Tetapkan Suami Walikota Semarang dan Ketua Gapensi Tersangka

Rabu, 17 Juli 2024 | 16:57

Walikota Semarang dan Suami Terlibat 3 Kasus Korupsi

Rabu, 17 Juli 2024 | 17:47

KPK Bakal Audit Semua Rumah Sakit Telusuri Dugaan Fraud BPJS Kesehatan

Rabu, 24 Juli 2024 | 18:51

Kantor Rahim di Depok Ternyata Rumah Tinggal, Begini Kondisinya

Rabu, 17 Juli 2024 | 11:05

Duet Airin-Rano Karno Tak Terbendung di Pilkada Banten

Rabu, 17 Juli 2024 | 13:23

UPDATE

Sabotase Kereta Cepat Jelang Pembukaan Olimpiade Paris, PM Prancis: Ini Dilakukan Terencana

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:47

Banyak Hadiah Menarik Pertamina di Booth dalam Event GIIAS 2024

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:37

Kabar Deklarasi Anies-Zaki, Golkar: Hoax!

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:15

Ekonomi Lesu, Laba Industri China Justru Naik 3,6 Persen

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:07

Putri Suku Oburauw Catar Akpol: Saya Busur Panah untuk Adik-adik

Sabtu, 27 Juli 2024 | 16:58

Kuasa Hukum Dini: Hakim Persidangan Greg Tannur Berat Sebelah

Sabtu, 27 Juli 2024 | 16:35

Dimyati Masih Ngarep Golkar dan PDIP Gabung

Sabtu, 27 Juli 2024 | 16:10

Menyusul TNI, Polri Rotasi 6 Kapolda Jelang Pilkada

Sabtu, 27 Juli 2024 | 15:32

Masih Cair, Peluang Jusuf Hamka di Pilkada Jakarta Masih Terbuka

Sabtu, 27 Juli 2024 | 15:31

4 Pangdam Dirotasi Jelang Pilkada, Ajudan Jokowi jadi Pangdam Brawijaya

Sabtu, 27 Juli 2024 | 15:13

Selengkapnya