Berita

Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI/Net

Politik

BSSN Serahkan Hasil Awal Investigasi Dugaan Kebocoran Data Pemilih ke KPU dan Bareskrim

SABTU, 02 DESEMBER 2023 | 22:28 WIB | LAPORAN: BONFILIO MAHENDRA

Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) telah menyelesaikan hasil awal dan forensik digital, soal dugaan kebocoran data daftar pemilih tetap (DPT) dari situs Komisi Pemilihan Umum (KPU).  

Juru bicara BSSN Ariandi Putra mengatakan hasil itu telah diserahkan ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) dan pihak kepolisian dalam hal ini Direktorat Tindak Pidana Siber Badan Reserse Kriminal Polri (Dittipidsiber Bareskrim).

"Hasil investigasi dan forensik digital dugaan insiden kebocoran data KPU, BSSN telah menyerahkan laporan tahap awal kepada Dittipidsiber Polri dan KPU,” kata Ariandi Putra dalam keterangannya, Sabtu (2/11).

Lanjut Ariandi, laporan ini berdasar dari aplikasi dan server yang bekerja untuk mengetahui root cause (akar penyebab) dari kejadian yang terjadi.

Bila sudah mengetahui dasarnya, lanjutnya, Polri dapat melakukan tindakan lebih lanjut dari sisi penegakan hukum.

"Laporan tersebut akan ditindaklanjuti oleh Direktorat Tindak Pidana Siber Polri dari sisi penegakan hukum dan KPU sebagai penyelenggara sistem elektronik sesuai dengan kewenangannya masing-masing," kata Ariandi.

Populer

Seluruh Fraksi di DPR Kompak Serang Kejagung soal Tom Lembong

Rabu, 13 November 2024 | 18:01

Kapolri Mutasi 55 Pati dan Pamen, Ada 3 Kapolda Baru

Selasa, 12 November 2024 | 23:52

"Geng Judol" di Komdigi Jadi Gunjingan sejak Bapak itu Jabat Menteri

Rabu, 06 November 2024 | 07:53

Dedi Prasetyo Dapat Bintang Tiga jadi Irwasum, Ahmad Dofiri Wakapolri

Selasa, 12 November 2024 | 22:50

Tak Terima Dikabarkan Meninggal, Joncik Laporkan Akun Facebook "Lintang Empat Lawang" ke Polisi

Kamis, 07 November 2024 | 06:07

Musa Rajekshah Dorong Pemetaan Potensi dan Keunggulan Desa

Kamis, 07 November 2024 | 21:43

Beredar Kabar Sekda DKI Jakarta Diganti

Jumat, 08 November 2024 | 15:43

UPDATE

Kemenangan Trump Dongkrak Dolar AS Capai Level Tertinggi dalam Setahun

Kamis, 14 November 2024 | 17:58

Program Transmigrasi Harus Terintegrasi Food Estate

Kamis, 14 November 2024 | 17:57

Mafia Tanah Dago Elos juga Dijerat Pasal TPPU

Kamis, 14 November 2024 | 17:37

Imbas Kasus Bahlil, Program SKSG UI Harus Diaudit

Kamis, 14 November 2024 | 17:32

Integritas Bahlil

Kamis, 14 November 2024 | 17:22

Kader Golkar Geram Beredar Berita Bohong Putusan PTUN Jakarta

Kamis, 14 November 2024 | 17:13

Ini Kunci Sukses Gregoria Tundukkan Ratchanok di Japan Masters 2024

Kamis, 14 November 2024 | 17:10

Taj Mahal dan Kuil Emas India Tertutup Kabut Asap Beracun

Kamis, 14 November 2024 | 16:55

KPK Sita Rumah Milik Wadirut PT Totalindo Eka Persada Salomo Sihombing

Kamis, 14 November 2024 | 16:52

Komisi I DPR Sebut Ancaman Medsos Jadi Tugas Wantannas

Kamis, 14 November 2024 | 16:41

Selengkapnya