Berita

Penyerahan Helikopter H225M dari Kementerian Pertahanan RI kepada TNI AU di Pangkalan Udara Atang Sendjaja Bogor, Jawa Barat/Repro

Politik

Prabowo Serahkan 8 Helikopter H225M untuk Skadud 8 Atang Sendjaja

JUMAT, 01 DESEMBER 2023 | 13:38 WIB | LAPORAN: DIKI TRIANTO

Sebanyak delapan unit helikopter H225M diserahkan Menteri Pertahanan RI, Prabowo Subianto kepada TNI Angkatan Udara di Pangkalan Udara Atang Sendjaja Bogor, Jawa Barat, Jumat (1/12).

Prabowo mengatakan, pengadaan helikopter H225M tersebut sebagai upaya pemerintah dalam memperkuat pertahanan negara.

"Ini bagian dari upaya kita membangun kekuatan pertahanan, untuk keselamatan bangsa, seluruh kekayaan bangsa. Seluruh masa depan bangsa hanya bisa dijamin oleh pertahanan yang kuat," kata Prabowo.


Nantinya, helikopter yang diperuntukkan sebagai angkut berat ini akan memperkuat Skadron Udara (Skadud) 8, Lanud Atang Sendjaja.

Helikopter H225M bisa mengangkut beban maksimal 11.200 Kg atau 24.692 lb dengan external load.

Helikopter ini dirancang sebagai alat angkut militer multiperan pengangkut pasukan dan logistik, pertolongan medis udara, hingga untuk tugas pencarian dan penyelamatan personel.

Populer

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Modal Asing Keluar Rp7,71 Triliun, BI Catat Tekanan di SBN pada Pertengahan Januari 2026

Jumat, 16 Januari 2026 | 08:05

Dolar AS Menguat ke Level Tertinggi Enam Pekan

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:56

Kejauhan Mengaitkan Isu Ijazah Jokowi dengan SBY–AHY

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:48

RUU Perampasan Aset Jangan Jadi Alat Menyandera Lawan Politik

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:40

Jenazah 32 Tentara Kuba Korban Serangan AS di Venezuela Dipulangkan

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:33

Bursa Eropa: Efek Demam AI Sektor Teknologi Capai Level Tertinggi

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:16

Emas Tak Lagi Memanas, Tertekan Data Tenaga Kerja AS dan Sikap Moderat Trump

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:06

Wajah Ideal Desa 2045

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:50

TPU Tegal Alur Tak Tersangkut Lahan Bersengketa

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:23

Kemenkes Siapkan Rp1,2 Triliun untuk Robotik Medis

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:04

Selengkapnya