Berita

Pasangan Amin mendapat dukungan dari relawan Sahabat Anies Bersama Imin (Sahabat ABI), terdiri dari Komunitas 234 SC, Pemuda Pancasila, serta berbagai elemen masyarakat/Ist

Politik

Bukan Dihafal, Anies: Pancasila Harus Jadi Kenyataan Hidup Rakyat Indonesia

MINGGU, 26 NOVEMBER 2023 | 22:45 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Dukungan untuk Pasangan Capres-cawapres Nomor Urut 1, Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar alias Cak Imin, perlahan tapi pasti, terus bertambah terus bertambah.

Terbaru, pasangan berjuluk Amin itu mendapat dukungan dari relawan Sahabat Anies Bersama Imin (ABI), yang terdiri dari komunitas 234 SC, ormas Pemuda Pancasila, serta berbagai elemen masyarakat.

“Negeri ini milik kita semua, dan kita berhak mengembalikan republik ini pada arah dasar yang disusun para pendirinya," tegas Anies, saat berpidato pada deklarasi Sahabat ABI, di Hall Basket Senayan, Jakarta Pusat, Minggu (26/11).

"Apa itu? Itulah yang kita sebut sebagai pancasila, dan sila kelimanya adalah keadilan sosial bagi seluruh rakyat indonesia,” sambung Capres Koalisi Perubahan untuk Persatuan itu.

Anies yang didukung Partai Nasdem, Partai Keadilan Sejahtera dan Partai Kebangkitan Bangsa, itu berkomitmen mengamalkan Pancasila yang diwujudkan lewat visi misi Amin, yakni Indonesia yang adil makmur untuk semua.

“Kita berada di sini untuk mengirimkan pesan, bahwa Pancasila itu bukan sekadar naskah untuk dihafalkan dan diupacarakan, tapi harus menjadi kenyataan hidup bagi seluruh rakyat Indonesia,” tandasnya.

Populer

Aduan Kebohongan sebagai Gugatan Perdata

Selasa, 08 Oktober 2024 | 10:03

Lolos OTT, Gubernur Kalsel Sahbirin Noor Gugat Praperadilan Lawan KPK

Jumat, 11 Oktober 2024 | 17:23

PDIP Bisa Dapat 3 Menteri tapi Terhalang Chemistry Gibran

Rabu, 09 Oktober 2024 | 01:53

Pernah Bertugas di KPK, Kapolres Boyolali Jebolan Akpol 2003

Senin, 07 Oktober 2024 | 04:21

Prabowo Sudah Kalkulasi Chemistry PDIP dengan Gibran

Rabu, 09 Oktober 2024 | 02:35

Bakamla Jangan Lagi Gunakan Identitas Coast Guard

Rabu, 09 Oktober 2024 | 06:46

CEO Coinbase Umumkan Pernikahan, Netizen Seret Nama Raline Shah yang Pernah jadi Istrinya

Kamis, 10 Oktober 2024 | 09:37

UPDATE

LPSK Minta Pemerintah Alokasikan Anggaran Khusus bagi Korban Kekerasan Seksual

Jumat, 18 Oktober 2024 | 05:57

Siap-siap, Toyota bZ4x Segera Dijual Usai Dipakai Acara Pelantikan Presiden dan Wapres

Jumat, 18 Oktober 2024 | 05:42

Supriatna Gumilar Jadi Tersangka, Fraksi PAN DPRD Jabar: Tunggu Keputusan DPP

Jumat, 18 Oktober 2024 | 05:23

Ini Rencana Muhadjir Setelah Tak Lagi Jadi Menteri

Jumat, 18 Oktober 2024 | 04:58

46 Dugaan Pelanggaran Ditangani Bawaslu Jabar hingga Oktober 2024

Jumat, 18 Oktober 2024 | 04:34

Persib Tanpa 3 Pemain Kunci Saat Jamu Persebaya

Jumat, 18 Oktober 2024 | 03:58

Publik Apresiasi Gakkumdu yang Tetapkan Wakil Walikota Metro sebagai Tersangka

Jumat, 18 Oktober 2024 | 03:36

Ketua DPRD Kota Madiun Bantah Walk Out Saat Sidang Paripurna

Jumat, 18 Oktober 2024 | 03:18

Harapan STY agar Kevin Diks Debut Bulan Depan Sulit Terwujud

Jumat, 18 Oktober 2024 | 02:58

DPR Akan Proses Hasil Seleksi Capim dan Dewas KPK Usai Pengumuman Kabinet

Jumat, 18 Oktober 2024 | 02:49

Selengkapnya