Berita

Ganjar Pranowo saat berdiskusi dengan kelompok Gen Z dan Milenial di Jayapura, Papua/Ist

Politik

Ganjar Bahas Pentingnya Creative Hub Sebagai Wadah Kreasi Anak Muda

RABU, 22 NOVEMBER 2023 | 13:56 WIB | LAPORAN: AHMAD KIFLAN WAKIK

Creative hub adalah hal yang harus dihadirkan dalam era industri saat ini. Pasalnya, banyak anak muda yang memiliki kreativitas dalam mengekspresikan minat dan bakat, tetapi tidak cukup wadah untuk menyalurkan.

Hal itu dikatakan calon presiden Ganjar Pranowo  saat berdiskusi dengan kelompok Gen Z dan Milenial di Jayapura, Papua.

Kondisi itu, membuat calon presiden Ganjar Pranowo berkomitmen untuk memberikan ruang yang sangat luas sebagai wadah kreasi, terutama kepada anak-anak muda melalui sebuah creative hub.


"Creative hub itu umpamanya kalau membuat seni di studio, tempat latihan sanggar, yang suka menulis di situ ada latihannya seminggu dua kali," ujar Ganjar dalam keterangan tertulis, Rabu (22/11).

Ganjar mengatakan, aspirasi untuk dibuatkan creative hub sudah banyak dia terima dari anak muda saat menjabat Gubernur Jawa Tengah.

Menurutnya, pemikiran anak muda di zaman sekarang ini sudah melompat sangat jauh. Sehingga, diperlukan sebuah fasilitas untuk menampungnya.

"Saya terinspirasi anak muda waktu saya sebagai Gubernur Jawa Tengah. Kalian butuh apa? 'Tolong dong Pak buatin creative hub'. Maunya begitu," tuturnya.

Populer

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Tembok Pertahanan Persib Kunci Sukses Juara Paruh Musim

Sabtu, 17 Januari 2026 | 03:36

Tabur Bunga Dharma Samudera

Sabtu, 17 Januari 2026 | 03:19

Realisasi Investasi DKI Tembus Rp270,9 Triliun Sepanjang 2025

Sabtu, 17 Januari 2026 | 02:59

Pemerintah Tidak Perlu Dibela

Sabtu, 17 Januari 2026 | 02:40

SP3 Eggi Sudjana Banjir Komentar Nyinyir Warganet

Sabtu, 17 Januari 2026 | 02:12

TNI AL Bentuk X Point UMKM Genjot Ekonomi Masyarakat

Sabtu, 17 Januari 2026 | 01:49

Perkara Ijazah Palsu Jokowi jadi Laboratorium Nasional di Bidang Hukum

Sabtu, 17 Januari 2026 | 01:27

Trump Resmikan Dewan Perdamaian Gaza Bergaya Kolonial

Sabtu, 17 Januari 2026 | 01:01

TNI Boleh Urus Terorisme sebagai Kelanjutan Polri

Sabtu, 17 Januari 2026 | 00:45

Politikus PKB Minta Jangan Ada Paranoid soal Pilkada Via DPRD

Sabtu, 17 Januari 2026 | 00:20

Selengkapnya