Berita

Anggota DPRD DKI Jakarta Fraksi Partai Gerindra Setyoko/Ist

Nusantara

DPRD Minta Perbanyak CCTV di Titik Rawan Kejahatan dan Kecelakaan di Jakarta

SELASA, 21 NOVEMBER 2023 | 01:05 WIB | LAPORAN: WIDODO BOGIARTO

Pemprov DKI Jakarta didesak memperbanyak kamera pengawas atau circuit closed television (CCTV) di lokasi yang rawan kejahatan dan insiden kecelakaan.

Anggota DPRD DKI Jakarta Fraksi Partai Gerindra Setyoko mengatakan, keberadaan CCTV untuk memudahkan pengawasan dan penanganan apabila terjadi tindak kriminal dan kecelakaan.

“Utamanya di wilayah RW 003 Pancoran, RW 009 Cikoko, RW 06 Pengadegan untuk Jakarta Selatan, sedangkan wilayah Jakarta Barat di Roxy, Jalan Setia Kawan Barat Duri Pulo dan wilayah lainnya,” kata Setyoko saat membacakan penyampaian laporan hasil reses ketiga pimpinan dan anggota DPRD DKI Jakarta tahun anggaran 2023, Senin (20/11).


Dalam meningkatkan keamanan lingkungan, Setyoko juga mengusulkan pengadaan portal masuk di RT 009 RW 001 Bukit Duri, RW 007 Kebagusan, dan wilayah lainnya.

Sementara dalam hal ketertiban dan keamanan dalam berkendara, Setyoko meminta kepada eksekutif untuk menambah rambu lalu lintas di beberapa titik.

“Utamanya di Jalan CPB 26 RT 11 RW 08 Cempaka Putih Barat dan di titik lainnya,” demikian Setyoko.




Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Lagi Sakit, Jangan Biarkan Jokowi Terus-terusan Temui Fans

Senin, 12 Januari 2026 | 04:13

Eggi-Damai Dicurigai Bohong soal Bawa Misi TPUA saat Jumpa Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 04:08

Membongkar Praktik Manipulasi Pegawai Pajak

Senin, 12 Januari 2026 | 03:38

Jokowi Bermanuver Pecah Belah Perjuangan Bongkar Kasus Ijazah

Senin, 12 Januari 2026 | 03:08

Kata Yaqut, Korupsi Adalah Musuh Bersama

Senin, 12 Januari 2026 | 03:04

Sindiran Telak Dokter Tifa Usai Eggi-Damai Datangi Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 02:35

Jokowi Masih Meninggalkan Jejak Buruk setelah Lengser

Senin, 12 Januari 2026 | 02:15

PDIP Gelar Bimtek DPRD se-Indonesia di Ancol

Senin, 12 Januari 2026 | 02:13

RFCC Complex Perkuat Ketahanan Energi Nasional

Senin, 12 Januari 2026 | 01:37

Awalnya Pertemuan Eggi-Damai dengan Jokowi Diagendakan Rahasia

Senin, 12 Januari 2026 | 01:16

Selengkapnya