Berita

Ilustrasi/Net

Dunia

Rekor, Seperempat Mahasiswa Asing di AS Berasal dari India

MINGGU, 19 NOVEMBER 2023 | 19:09 WIB | LAPORAN: SARAH MEILIANA GUNAWAN

Jumlah pelajar India di Amerika Serikat (AS) telah memecahkan rekor selama tiga tahun berturut-turut.

Data menunjukkan, jumlah pelajar India yang melanjutkan pendidikan di AS untuk tahun ajaran 2022-2023 telah melampaui 268 ribu. Itu artinya seperempat dari total mahasiswa asing di negeri Paman Sam berasal dari India.

"Pelajar India telah memecahkan rekor pelajar di Amerika selama tiga tahun berturut-turut," kata Duta Besar AS untuk India, Eric Garcetti, seperti dikutip ANI News, Minggu (19/11).


Garcetti menyebut pelajar India juga memiliki dampak signifikan terhadap dunia pendidikan Amerika. India telah melampaui China dalam jumlah mahasiswa pacsasarjana internasional terbanyak di AS untuk pertama kalinya dalam sejarah.

Tingginya jumlah pelajar India di AS menunjukkan, lanjut Garcetti, menunjukkan semakin eratnya kemitraan kedua negara.

Populer

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Tembok Pertahanan Persib Kunci Sukses Juara Paruh Musim

Sabtu, 17 Januari 2026 | 03:36

Tabur Bunga Dharma Samudera

Sabtu, 17 Januari 2026 | 03:19

Realisasi Investasi DKI Tembus Rp270,9 Triliun Sepanjang 2025

Sabtu, 17 Januari 2026 | 02:59

Pemerintah Tidak Perlu Dibela

Sabtu, 17 Januari 2026 | 02:40

SP3 Eggi Sudjana Banjir Komentar Nyinyir Warganet

Sabtu, 17 Januari 2026 | 02:12

TNI AL Bentuk X Point UMKM Genjot Ekonomi Masyarakat

Sabtu, 17 Januari 2026 | 01:49

Perkara Ijazah Palsu Jokowi jadi Laboratorium Nasional di Bidang Hukum

Sabtu, 17 Januari 2026 | 01:27

Trump Resmikan Dewan Perdamaian Gaza Bergaya Kolonial

Sabtu, 17 Januari 2026 | 01:01

TNI Boleh Urus Terorisme sebagai Kelanjutan Polri

Sabtu, 17 Januari 2026 | 00:45

Politikus PKB Minta Jangan Ada Paranoid soal Pilkada Via DPRD

Sabtu, 17 Januari 2026 | 00:20

Selengkapnya