Berita

Calon Wakil Presiden, Muhaimin Iskandar/Ist

Politik

Cak Imin Pastikan Pengusaha Nasional Terlibat Proyek Pembangunan

KAMIS, 16 NOVEMBER 2023 | 20:51 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Proyek pembangunan nasional tak boleh hanya dinikmati segelintir orang. Pelaku usaha nasional harus ikut ambil bagian dalam membangun bangsa.

Pernyataan itu disampaikan Cawapres Koalisi Perubahan untuk Persatuan, Muhaimin Iskandar, usai silaturahmi dengan kiai kampung di Batang, Jawa Tengah, Kamis (16/11).

“Semua pengusaha harus ikut menjadi bagian dari praktik bisnis yang adil,” kata sosok yang akrab disapa Cak Imin itu.

Selain bicara keterlibatan pengusaha dalam pembangunan nasional, Cawapres nomor urut 1 itu juga mendorong pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) terus tumbuh.

“Saat ini pengusaha menengah dan kecil sangat berat, UMKM berat, makanya kita dorong UMKM tumbuh, pengusaha menengah harus jadi kuat,” imbuhnya.

Di Jawa Tengah, Wakil Ketua DPR RI bidang Korkesra itu juga menyambangi Pasar Grogolan, Pekalongan, meninjau langsung harga Sembako.

"Secara umum mereka mengeluhkan soal harga kebutuhan pokok yang naik. Rantai pasok juga kerap mengalami penurunan, ini yang memicu harga jadi naik dan daya beli masyarakat menurun," tutur pendamping Anies Baswedan itu.

Populer

Pesawat Nepal Jatuh, Hanya Satu Orang yang Selamat

Rabu, 24 Juli 2024 | 15:16

Walikota Semarang dan 3 Lainnya Dikabarkan Berstatus Tersangka

Rabu, 17 Juli 2024 | 13:43

KPK Juga Tetapkan Suami Walikota Semarang dan Ketua Gapensi Tersangka

Rabu, 17 Juli 2024 | 16:57

Walikota Semarang dan Suami Terlibat 3 Kasus Korupsi

Rabu, 17 Juli 2024 | 17:47

KPK Bakal Audit Semua Rumah Sakit Telusuri Dugaan Fraud BPJS Kesehatan

Rabu, 24 Juli 2024 | 18:51

Kantor Rahim di Depok Ternyata Rumah Tinggal, Begini Kondisinya

Rabu, 17 Juli 2024 | 11:05

Duet Airin-Rano Karno Tak Terbendung di Pilkada Banten

Rabu, 17 Juli 2024 | 13:23

UPDATE

Sabotase Kereta Cepat Jelang Pembukaan Olimpiade Paris, PM Prancis: Ini Dilakukan Terencana

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:47

Banyak Hadiah Menarik Pertamina di Booth dalam Event GIIAS 2024

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:37

Kabar Deklarasi Anies-Zaki, Golkar: Hoax!

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:15

Ekonomi Lesu, Laba Industri China Justru Naik 3,6 Persen

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:07

Putri Suku Oburauw Catar Akpol: Saya Busur Panah untuk Adik-adik

Sabtu, 27 Juli 2024 | 16:58

Kuasa Hukum Dini: Hakim Persidangan Greg Tannur Berat Sebelah

Sabtu, 27 Juli 2024 | 16:35

Dimyati Masih Ngarep Golkar dan PDIP Gabung

Sabtu, 27 Juli 2024 | 16:10

Menyusul TNI, Polri Rotasi 6 Kapolda Jelang Pilkada

Sabtu, 27 Juli 2024 | 15:32

Masih Cair, Peluang Jusuf Hamka di Pilkada Jakarta Masih Terbuka

Sabtu, 27 Juli 2024 | 15:31

4 Pangdam Dirotasi Jelang Pilkada, Ajudan Jokowi jadi Pangdam Brawijaya

Sabtu, 27 Juli 2024 | 15:13

Selengkapnya