Berita

Ganjar Pranowo saat bersilaturahmi dengan tokoh masyarakat dan tokoh agama, yang digelar di kediaman KMS (Kemas) H. Abdul Halim Ali, di Palembang, Sumatera Selatan/Ist

Politik

Silaturahmi Bersama Ulama, Ganjar Bahas Hak Tanah Rakyat Hingga Perlindungan Pekerja

SENIN, 06 NOVEMBER 2023 | 09:20 WIB | LAPORAN: AHMAD KIFLAN WAKIK

Banyaknya kasus tanah milik warga yang diserobot pihak tidak bertanggung jawab, serta kepastian hukum bagi pengusaha hingga perlindungan bagi para pekerja, menjadi salah satu fokus program bakal calon presiden Ganjar Pranowo.

Fokus kerja itu, juga dibahas Ganjar saat bersilaturahmi dengan tokoh masyarakat dan tokoh agama, yang digelar di kediaman KMS (Kemas) H. Abdul Halim Ali, di Palembang, Sumatera Selatan.

Diceritakan Ganjar, banyak sekali aspirasi yang dia terima dalam silaturahmi itu. Terutama, tentang harga karet, harga sawit, tentang hak-hak tanah, tentang para pekerja yang butuh perlindungan.

Mendapatkan aspirasi itu, Ganjar menekankan, apabila terpilih menjadi Presiden periode 2024-2029 nanti, akan berkomitmen untuk mengembalikan tanah milik rakyat yang disebut telah dirampas oleh oknum tak bertanggung jawab.

"Menurut saya ini penting agar rakyat bisa tahu, mereka yang punya hak-hak atas tanah diserobot orang, ya mesti dikembalikan pada mereka," kata Ganjar dalam keterangan tertulis, Senin (6/11).

"Lalu produk-produk perkebunannya menjaga agar harganya baik. Saya kira di Sawit juga harus berlaku. Ini pemerintah harus mengikhtiarkan itu semua," demikian Ganjar.

Populer

KPK Usut Keterlibatan Rachland Nashidik dalam Kasus Suap MA

Jumat, 25 Oktober 2024 | 23:11

Pemuda Katolik Tolak Program Transmigrasi di Papua

Rabu, 30 Oktober 2024 | 07:45

Akbar Faizal Sindir Makelar Kasus: Nikmati Breakfast Sebelum Namamu Muncul ke Publik

Senin, 28 Oktober 2024 | 07:30

Pilkada Jateng dan Sumut Memanas Buntut Perseteruan PDIP Vs Jokowi

Minggu, 03 November 2024 | 13:16

Ketum PITI Sayangkan Haikal Hasan Bikin Gaduh soal Kewajiban Sertifikasi Halal

Kamis, 31 Oktober 2024 | 20:01

Inilah Susunan Dewan Komisaris IPC TPK Baru

Jumat, 01 November 2024 | 01:59

Komandan IRGC: Serangan Balasan Iran Melampaui Ekspektasi Israel

Jumat, 01 November 2024 | 12:04

UPDATE

3 Komisioner Bawaslu Kota Blitar Dilaporkan ke DKPP

Selasa, 05 November 2024 | 03:58

Menteri Hukum Tegaskan Jakarta Masih Ibukota Negara

Selasa, 05 November 2024 | 03:40

Catalunya Gantikan Valencia Gelar Seri Pamungkas MotoGP 2024

Selasa, 05 November 2024 | 03:22

Demokrat Bentuk Satgas untuk Amankan Pilkada di Jakarta, Jabar, hingga Banten

Selasa, 05 November 2024 | 02:57

MAKI: Debat Harusnya untuk Jual Program, Bukan Saling Menyerang

Selasa, 05 November 2024 | 02:22

Dubes Mohamed Trabelsi: Hatem El Mekki Bukti Kedekatan Hubungan Indonesia dan Tunisia

Selasa, 05 November 2024 | 02:09

Polisi Gelar Makan Siang Gratis untuk Siswa Berkebutuhan Khusus

Selasa, 05 November 2024 | 01:54

Ancelotti Minta LaLiga Dihentikan

Selasa, 05 November 2024 | 01:36

Pelajar yang Hanyut di Sungai Citanduy Ditemukan Warga Tersangkut di Batu

Selasa, 05 November 2024 | 01:21

Pendidikan Berkualitas Kunci Pengentasan Kemiskinan

Selasa, 05 November 2024 | 00:59

Selengkapnya