Berita

Wakapolda Metro Jaya Brigjen Suyudi Ario Seto pada "Apel Pengamanan Swakarsa, Potensi Masyarakat dan Organisasi Kemasyarakatan 2023" dalam rangka pengamanan Pemilu 2024 di Polda Metro Jaya, Sabtu (4/11)/Ist

Presisi

Polda Metro Ajak Masyarakat Aktif Amankan Wilayah Jelang Pemilu 2024

MINGGU, 05 NOVEMBER 2023 | 00:40 WIB | LAPORAN: BONFILIO MAHENDRA

Masyarakat diminta turut serta mengikuti dan mengawal pesta demokrasi lima tahunan, sehingga pemilu dapat berjalan dengan lancar dan nyaman.

Pesan itu disampaikan Wakapolda Metro Jaya, Brigjen Suyudi Ario Seto, pada "Apel Pengamanan Swakarsa, Potensi Masyarakat dan Organisasi Kemasyarakatan 2023" dalam rangka pengamanan Pemilu 2024 di Polda Metro Jaya, Sabtu (4/11).

"Di tengah keterbatasan personel, peran masyarakat menjadi sangat vital demi terciptanya situasi kamtibmas yang aman dan kondusif," ucap Suyudi.

Selain itu, Suyudi juga menekankan peran penting Satuan Keamanan Keliling (Satkamling) guna menjaga iklim kondusif di lingkungan.

Nantinya, petugas Satkamling menjadi cooling system (sistem pendingin) di lingkungannya masing-masing.

"Jangan ada perpecahan maupun perselisihan hanya karena berbeda pilihan. Karena persatuan dan kesatuan bangsa adalah hal utama yang harus dipertahankan serta kita jaga bersama," tegas Suyudi.

Populer

Pengamat: Kembalikan Citra, Hery Gunardi Pantas Dicopot Jadi Dirut BSI

Sabtu, 22 Juni 2024 | 19:46

Bermain Imbang Tanpa Gol, Laga Prancis Vs Belanda Diwarnai Kontroversi

Sabtu, 22 Juni 2024 | 04:09

Bey Machmudin akan Serius Tangani Judi Online di Jabar yang Tembus Rp3,8 T

Rabu, 26 Juni 2024 | 18:20

Bey Machmudin Ingatkan Warga Jangan Coba-coba Mengakali PPDB

Selasa, 25 Juni 2024 | 03:45

Wali Kota Semarang Gratiskan Biaya di 41 SMP Swasta

Minggu, 23 Juni 2024 | 00:46

Menwa Siap Kerahkan 5 Ribu Personel ke Gaza Bersama TNI

Rabu, 26 Juni 2024 | 01:19

DPR Khawatir Investasi TikTok Permudah Produk China Masuk RI

Kamis, 27 Juni 2024 | 00:03

UPDATE

Anggota Dewan Doyan Judol, Parpol Harus Tanggungjawab

Selasa, 02 Juli 2024 | 07:57

Penolakan SMI soal Tax Ratio 23 Persen adalah Sikap Jokowi

Selasa, 02 Juli 2024 | 07:29

Promosi Situs Judi Online, Dua Selebgram Ditangkap

Selasa, 02 Juli 2024 | 07:00

Aliansi Buruh Jateng Dukung Mbak Ita Maju Pilwalkot Semarang

Selasa, 02 Juli 2024 | 06:47

Masuk Musim Kemarau, BMKG Ingatkan Masyarakat Waspada Potensi Karhutla

Selasa, 02 Juli 2024 | 06:27

Herman Deru Ajak Pendukung Berpolitik secara Santun dan Terhormat

Selasa, 02 Juli 2024 | 05:56

Butuh Hampir Setahun bagi Pj Bupati Batang untuk Bisa Melantik 6 Kepala Dinas

Selasa, 02 Juli 2024 | 05:39

Bekas Relawan Jokowi Punya 3 Nama Cawagub yang Tepat bagi Mirzani Djausal

Selasa, 02 Juli 2024 | 05:19

Tepis 3 Penalti Slovenia, Diogo Costa jadi Pahlawan Portugal

Selasa, 02 Juli 2024 | 04:58

Mayoritas Bacalon yang Daftar di Gerindra Salatiga Tidak Jujur

Selasa, 02 Juli 2024 | 04:20

Selengkapnya