Berita

Menteri Komunikasi dan Informatika Budi Arie Setiadi/Net

Politik

Budi Arie: Humas Pemerintah Harus Kedepankan Konten Pemilu Damai

SELASA, 24 OKTOBER 2023 | 10:02 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Setiap instansi hubungan masyarakat kementerian, lembaga, dan pemerintah daerah, diminta memproduksi konten yang membangun literasi digital dan menyampaikan narasi Pemilu damai.

Hal ini disampaikan Menteri Komunikasi dan Informatika Budi Arie Setiadi untuk Badan Koordinasi Hubungan Masyarakat (Bakohumas) sebagai jejaring kehumasan pemerintah.

"Seiring dimulainya tahapan Pemilu 2024, kampanye pemilu damai harus menjadi perhatian bersama," kata Budi seperti dikutip melalui keterangan resminya, Selasa (24/10).


Menteri Kominfo menekankan, Bakohumas perlu mengoptimalkan peran dalam menyebarluaskan informasi berjejaring dan meningkatkan kualitas sumber daya manusia.

"Untuk itu, humas pemerintah harus menjaga netralitasnya pada tahun politik, khususnya dalam menyampaikan informasi yang berimbang, akurat dan objektif, serta fokus pada kepentingan layanan publik," demikian Budi Arie.

Populer

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Modal Asing Keluar Rp7,71 Triliun, BI Catat Tekanan di SBN pada Pertengahan Januari 2026

Jumat, 16 Januari 2026 | 08:05

Dolar AS Menguat ke Level Tertinggi Enam Pekan

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:56

Kejauhan Mengaitkan Isu Ijazah Jokowi dengan SBY–AHY

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:48

RUU Perampasan Aset Jangan Jadi Alat Menyandera Lawan Politik

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:40

Jenazah 32 Tentara Kuba Korban Serangan AS di Venezuela Dipulangkan

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:33

Bursa Eropa: Efek Demam AI Sektor Teknologi Capai Level Tertinggi

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:16

Emas Tak Lagi Memanas, Tertekan Data Tenaga Kerja AS dan Sikap Moderat Trump

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:06

Wajah Ideal Desa 2045

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:50

TPU Tegal Alur Tak Tersangkut Lahan Bersengketa

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:23

Kemenkes Siapkan Rp1,2 Triliun untuk Robotik Medis

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:04

Selengkapnya