Berita

Presiden Amerika Serikat Joe Biden dan Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu di Tel Aviv pada Rabu, 18 Oktober 2023/Net

Dunia

Bela Israel, Biden Salahkan Hamas Atas Serangan ke RS Gaza

RABU, 18 OKTOBER 2023 | 16:36 WIB | LAPORAN: SARAH MEILIANA GUNAWAN

Presiden Amerika Serikat (AS) Joe Biden menyalahkan Hamas atas serangan yang menargetkan Rumah Sakit Al Ahli Al Arabi di Gaza hingga menewaskan ratusan korban jiwa.

Hal itu Biden sampaikan setelah mendarat di Israel dan bertemu dengan Perdana Menteri Benjamin Netanyahu pada Rabu pagi (18/10) waktu setempat.

Biden mengatakan ia sedih dan marah atas ledakan di RS Al Ahli Al Arabi di Jalur Gaza pada Selasa (17/10) yang menewaskan sedikitnya 500 orang.

"Berdasarkan apa yang saya lihat, sepertinya hal itu dilakukan oleh tim lain (Hamas), bukan kalian (Israel). Tapi ada banyak orang di luar sana yang tidak yakin, jadi kita harus mengatasi tantangan ini," kata Biden, seperti dikutip Reuters.

Israel mengatakan ledakan di RS disebabkan oleh roket Palestina yang gagal. Sementara Hamas membantah hal itu.

Populer

Jaksa Agung Tidak Jujur, Jam Tangan Breitling Limited Edition Tidak Masuk LHKPN

Kamis, 21 November 2024 | 08:14

MUI Imbau Umat Islam Tak Pilih Pemimpin Pendukung Dinasti Politik

Jumat, 22 November 2024 | 09:27

Kejagung Periksa OC Kaligis serta Anak-Istri Zarof Ricar

Selasa, 26 November 2024 | 00:21

Rusia Siap Bombardir Ukraina dengan Rudal Hipersonik Oreshnik, Harga Minyak Langsung Naik

Sabtu, 23 November 2024 | 07:41

Ini Identitas 8 Orang yang Terjaring OTT KPK di Bengkulu

Minggu, 24 November 2024 | 16:14

Sikap Jokowi Munculkan Potensi konflik di Pilkada Jateng dan Jakarta

Senin, 25 November 2024 | 18:57

Waspadai Partai Cokelat, PDIP: Biarkan Rakyat Bebas Memilih!

Rabu, 27 November 2024 | 11:18

UPDATE

Disdik DKI Segera Cairkan KJP Plus dan KJMU Tahap II

Sabtu, 30 November 2024 | 04:05

Israel dan AS Jauhkan Umat Islam dari Yerusalem

Sabtu, 30 November 2024 | 03:38

Isu Kelompok Rentan Harus Jadi Fokus Legislator Perempuan

Sabtu, 30 November 2024 | 03:18

Dorong Pertumbuhan Ekonomi 8 Persen, Kadin Luncurkan White Paper

Sabtu, 30 November 2024 | 03:04

Pasukan Jangkrik Gerindra Sukses Kuasai Pilkada di Jateng

Sabtu, 30 November 2024 | 02:36

Fraksi PKS Usulkan RUU Boikot Produk Israel

Sabtu, 30 November 2024 | 02:34

Sertijab dan Kenaikan Pangkat

Sabtu, 30 November 2024 | 02:01

Bawaslu Pastikan Tak Ada Kecurangan Perhitungan Suara

Sabtu, 30 November 2024 | 01:48

Anggaran Sekolah Gratis DKI Disiapkan Rp2,3 Triliun

Sabtu, 30 November 2024 | 01:17

Mulyono Bidik 2029 dengan Syarat Jakarta Dikuasai

Sabtu, 30 November 2024 | 01:01

Selengkapnya