Berita

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati melakukan pertemuan bilateral dengan Direktur Jenderal World Trade Organization (WTO) Dr. Ngozi Okonjo-Iweala dalam kunjungan kerja ke Maroko, Afrika Utara pada Kamis 12 Oktober 2023/Net

Bisnis

Sri Mulyani Curhat ke WTO Soal Dominasi Digital Marketplace di Indonesia

SABTU, 14 OKTOBER 2023 | 12:26 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Di sela kunjungannya ke Maroko, Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati melakukan pertemuan bilateral dengan Direktur Jenderal World Trade Organization (WTO) Ngozi Okonjo-Iweala.

Pertemuan yang terjadi Kamis (12/10) dimaksudkan untuk membahas sejumlah topik, salah satunya tentang bagaimana digital marketplace meningkatkan manfaat peluang usaha bagi UMKM yang banyak digeluti oleh kaum perempuan.

“Beliau adalah wanita dan orang Afrika pertama yang menjabat sebagai Direktur Jenderal WTO," kata Sri Mulyani dalam keterangan resminya, Jumat (13/10).

"Dr. Okonjo-Iweala adalah sosok yang mengagumkan dan penuh inspirasi bagi perempuan. Sama seperti saya, beliau juga pernah menjajaki karier sebagai Managing Director di World Bank,” ujarnya.

Pada kesempatan tersebut Sri Mulyani menceritakan terkait dominasi digital marketplace di Indonesia yang menjadi tantangan tersendiri bagi pelaku usaha di pasar tradisional.

“Ini yang menjadi perhatian pemerintah Indonesia saat ini, bagaimana menciptakan persaingan yang adil bagi keduanya,” tutup Sri Mulyani.

Populer

KPK Kembali Periksa Pramugari Jet Pribadi

Jumat, 28 Februari 2025 | 14:59

Sesuai Perintah Prabowo, KPK Harus Usut Mafia Bawang Putih

Minggu, 02 Maret 2025 | 17:41

Digugat CMNP, Hary Tanoe dan MNC Holding Terancam Bangkrut?

Selasa, 04 Maret 2025 | 01:51

Lolos Seleksi TNI AD Secara Gratis, Puluhan Warga Datangi Kodim Banjarnegara

Minggu, 02 Maret 2025 | 05:18

CMNP Minta Pengadilan Sita Jaminan Harta Hary Tanoe

Selasa, 04 Maret 2025 | 03:55

KPK Terus Didesak Periksa Ganjar Pranowo dan Agun Gunandjar

Jumat, 28 Februari 2025 | 17:13

Bos Sritex Ungkap Permendag 8/2024 Bikin Industri Tekstil Mati

Senin, 03 Maret 2025 | 21:17

UPDATE

BRI Salurkan KUR Rp27,72 Triliun dalam 2 Bulan

Senin, 10 Maret 2025 | 11:38

Badai Alfred Mengamuk di Queensland, Ribuan Rumah Gelap Gulita

Senin, 10 Maret 2025 | 11:38

DPR Cek Kesiapan Anggaran PSU Pilkada 2025

Senin, 10 Maret 2025 | 11:36

Rupiah Loyo ke Rp16.300 Hari Ini

Senin, 10 Maret 2025 | 11:24

Elon Musk: AS Harus Keluar dari NATO Supaya Berhenti Biayai Keamanan Eropa

Senin, 10 Maret 2025 | 11:22

Presiden Prabowo Diharapkan Jamu 38 Bhikkhu Thudong

Senin, 10 Maret 2025 | 11:19

Harga Emas Antam Merangkak Naik, Cek Daftar Lengkapnya

Senin, 10 Maret 2025 | 11:16

Polisi Harus Usut Tuntas Korupsi Isi MinyaKita

Senin, 10 Maret 2025 | 11:08

Pasar Minyak Masih Terdampak Kebijakan Tarif AS, Harga Turun di Senin Pagi

Senin, 10 Maret 2025 | 11:06

Lebaran di Jakarta Tetap Seru Meski Ditinggal Pemudik

Senin, 10 Maret 2025 | 10:50

Selengkapnya