Berita

Bakal Capres Koalisi Perubahan untuk Persatuan, Anies Baswedan, saat meresmikan Kantor Nasdem Malaysia/Ist

Politik

Resmikan Kantor Nasdem Malaysia, Anies Optimistis Raup Suara Pemilih Migran

JUMAT, 13 OKTOBER 2023 | 20:06 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Bakal Capres Koalisi Perubahan untuk Persatuan, Anies Baswedan, menyempatkan diri meresmikan Kantor Perwakilan Luar Negeri Partai Nasdem, di Malaysia.

Anies mengaku salut dan bangga dengan antusiasme kader dan simpatisan Nasdem Malaysia. Dia menilai Nasdem di Malaysia punya keseriusan tinggi menghadapi Pemilu 2024.

“Apalagi Malaysia menampung begitu banyak pekerja migran dari Tanah Air yang hitungan suaranya cukup besar, bahkan hampir separuh dari jumlah Pekerja Migran Indonesia di luar negeri ada di Malaysia, sehingga dampaknya besar sekali,” kata Anies.


Sementara itu, Ketua Partai Nasdem Malaysia, Tengku Adnan, mengatakan, kehadiran Anies ke Kuala Lumpur menjadi vitamin bagi kader untuk semakin semangat memperjuangkan perubahan.

“Rasa bangga dan haru juga buat kami, karena Anies telah mengunjungi serta meresmikan langsung kantor Partai Nasdem di Malaysia,” kata Tengku Adnan, dalam keterangannya, Jumat (13/10).

Dia juga menambahkan, kantor baru Nasdem di Malaysia bukan sekadar bangunan. Harapannya bisa menjadi titik simpul pergerakan.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Keterlambatan Klarifikasi Eggi Sudjana Memicu Fitnah Publik

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:10

DPRD DKI Sahkan Dua Ranperda

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:05

Tak Ada Kompromi dengan Jokowi Sebelum Ijazah Palsu Terbongkar

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:37

Pernyataan Oegroseno soal Ijazah Jokowi Bukan Keterangan Sembarangan

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:22

Bongkar Tiang Monorel

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:00

Gus Yaqut, dari Sinar Gemilang hingga Berlabel Tersangka

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:44

IPC Terminal Peti Kemas Bukukan Kinerja 3,6 Juta TEUs

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:34

Jokowi vs Anies: Operasi Pengalihan Isu, Politik Penghancuran Karakter, dan Kebuntuan Narasi Ijazah

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:03

Eggi Sudjana dan Jokowi Saling Puji Hebat

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:41

Ketidakpastian Hukum di Sektor Energi Jadi Ancaman Nyata bagi Keuangan Negara

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:39

Selengkapnya