Berita

Petani Lebak meminta KPK menuntaskan kasus dugaan korupsi di Kementerian Pertanian/Ist

Nusantara

Minta KPK Tuntaskan Dugaan Korupsi di Kementan, Petani Lebak: Sangat Melukai Kami

SENIN, 02 OKTOBER 2023 | 20:42 WIB | LAPORAN: AHMAD KIFLAN WAKIK

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) harus serius dan tegas mengusut dugaan tindak pidana korupsi yang menyeret nama Menteri Pertanian RI Syahrul Yasin Limpo.

Dukungan itu, disuarakan petani di Kabupten Lebak, Banten. Dengan membentangkan sepanduk bertuliskan “Tangkap Maling Duit Petani”, mereka mengutuk keras dugaan tindak pidana korupsi yang dilakukan Menteri Pertanian.

Udi, salah seorang petani memgungkapkan, dugaan pidana korupsi tentu melukai perasaan kaum petani. Terlebih, saat ini lahan pertanian dilanda kekeringan akibat kemarau panjang.

“Tindakan tersebut sangat melukai hati dan merugikan petani Indonesia. Terlebih saat ini kondisinya sedang tidak baik-baik saja yaitu petani sedang dilanda kekeringan lahan akibat el-nino,” kata Udi, dalam keterangan tertulis, Senin (2/10).

Untuk itu, lanjut Udi, pihaknya mendukung Ketua KPK Firli Bahuri untuk mengusut tuntas dan membongkar agar pihak-pihak yang terlibat bisa mempertanggungjawabkan perbuatannya.

“Kami ini di bawah kecewa dan lelah mendengar adanya dugaan korupsi, Menteri Pertanian harusnya bisa mensejahterakan para petani di seluruh Indonesia. Bukan malah membuat sengsara,” tandasnya.


Populer

KPK Kembali Periksa Pramugari Jet Pribadi

Jumat, 28 Februari 2025 | 14:59

Sesuai Perintah Prabowo, KPK Harus Usut Mafia Bawang Putih

Minggu, 02 Maret 2025 | 17:41

Digugat CMNP, Hary Tanoe dan MNC Holding Terancam Bangkrut?

Selasa, 04 Maret 2025 | 01:51

Lolos Seleksi TNI AD Secara Gratis, Puluhan Warga Datangi Kodim Banjarnegara

Minggu, 02 Maret 2025 | 05:18

CMNP Minta Pengadilan Sita Jaminan Harta Hary Tanoe

Selasa, 04 Maret 2025 | 03:55

Nyanyian Riza Chalid Penting Mengungkap Pejabat Serakah

Minggu, 09 Maret 2025 | 20:58

Polda Metro Didesak Segera Periksa Pemilik MNC Asia Holding Hary Tanoe

Minggu, 09 Maret 2025 | 18:30

UPDATE

Sinergi Infrastruktur dan Pertahanan Kunci Stabilitas Nasional

Senin, 10 Maret 2025 | 21:36

Indonesia-Vietnam Naikkan Level Hubungan ke Kemitraan Strategis Komprehensif

Senin, 10 Maret 2025 | 21:22

Mendagri Tekan Anggaran PSU Pilkada di Bawah Rp1 Triliun

Senin, 10 Maret 2025 | 21:02

Puji Panglima, Faizal Assegaf: Dikotomi Sipil-Militer Memang Selalu Picu Ketegangan

Senin, 10 Maret 2025 | 20:55

53 Sekolah Rakyat Dibangun, Pemerintah Matangkan Infrastruktur dan Kurikulum

Senin, 10 Maret 2025 | 20:48

PEPABRI Jamin Revisi UU TNI Tak Hidupkan Dwifungsi ABRI

Senin, 10 Maret 2025 | 20:45

Panglima TNI Tegaskan Prajurit Aktif di Jabatan Sipil Harus Mundur atau Pensiun

Senin, 10 Maret 2025 | 20:24

Kopdes Merah Putih Siap Berantas Kemiskinan Ekstrem

Senin, 10 Maret 2025 | 20:19

Menag Masih Pelajari Kasus Pelarangan Ibadah di Bandung

Senin, 10 Maret 2025 | 20:00

Airlangga dan Sekjen Partai Komunis Vietnam Hadiri High-Level Business Dialogue di Jakarta

Senin, 10 Maret 2025 | 19:59

Selengkapnya