Berita

Baliho Bakal calon presiden dari Koalisi Indonesia Maju (KIM) Prabowo Subianto dengan Presiden Joko Widodo/Net

Politik

Lewat Strategi Baliho, Prabowo Ingin Raup Suara Pro-Jokowi dan Anti-Jokowi

KAMIS, 28 SEPTEMBER 2023 | 07:17 WIB | LAPORAN: JAMALUDIN AKMAL

Bakal calon presiden dari Koalisi Indonesia Maju (KIM) Prabowo Subianto tampak berhati-hati dalam memasang baliho. Di lokasi tertentu, Prabowo tidak menampilkan wajah Presiden Joko Widodo di dalam baliho.

Pengamat politik dari Universitas Al Azhar Indonesia, Ujang Komarudin melihat ini sebagai strategi untuk bisa menguasai wilayah-wilayah yang pro-Jokowi dan anti-Jokowi.

“Untuk bisa menguasai wilayah-wilayah yang sudah dikuasai Prabowo dan di saat yang sama juga untuk mendapatkan dukungan dari pemilih Jokowi pada 2019 lalu," ujarnya kepada wartawan, Rabu (27/9).

Ujang mengurai, untuk wilayah yang dulu dimenangkan, Prabowo cukup memasang baliho bergambar wajahnya saja. Wilayah ini mencakupi Banten, Jawa Barat, dan Sumatera Barat.

Sementara di wilayah lain yang dimenangi Jokowi, maka Prabowo menempelkan foto presiden bersamanya.

Adapun pada 2019, suara Prabowo di Banten mendapat 4.059.514 suara, sementara Jokowi 2.537.524. Di Sumbar, Prabowo mendapat 2.488.733, sedang Jokowi 407.761. Selisih paling jauh terjadi di Jawa Barat, Prabowo unggul dengan 16.077.446 suara dan Jokowi 10.750.568 suara.

Populer

Pesawat Nepal Jatuh, Hanya Satu Orang yang Selamat

Rabu, 24 Juli 2024 | 15:16

Walikota Semarang dan 3 Lainnya Dikabarkan Berstatus Tersangka

Rabu, 17 Juli 2024 | 13:43

KPK Juga Tetapkan Suami Walikota Semarang dan Ketua Gapensi Tersangka

Rabu, 17 Juli 2024 | 16:57

Walikota Semarang dan Suami Terlibat 3 Kasus Korupsi

Rabu, 17 Juli 2024 | 17:47

KPK Bakal Audit Semua Rumah Sakit Telusuri Dugaan Fraud BPJS Kesehatan

Rabu, 24 Juli 2024 | 18:51

Kantor Rahim di Depok Ternyata Rumah Tinggal, Begini Kondisinya

Rabu, 17 Juli 2024 | 11:05

Duet Airin-Rano Karno Tak Terbendung di Pilkada Banten

Rabu, 17 Juli 2024 | 13:23

UPDATE

Sabotase Kereta Cepat Jelang Pembukaan Olimpiade Paris, PM Prancis: Ini Dilakukan Terencana

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:47

Banyak Hadiah Menarik Pertamina di Booth dalam Event GIIAS 2024

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:37

Kabar Deklarasi Anies-Zaki, Golkar: Hoax!

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:15

Ekonomi Lesu, Laba Industri China Justru Naik 3,6 Persen

Sabtu, 27 Juli 2024 | 17:07

Putri Suku Oburauw Catar Akpol: Saya Busur Panah untuk Adik-adik

Sabtu, 27 Juli 2024 | 16:58

Kuasa Hukum Dini: Hakim Persidangan Greg Tannur Berat Sebelah

Sabtu, 27 Juli 2024 | 16:35

Dimyati Masih Ngarep Golkar dan PDIP Gabung

Sabtu, 27 Juli 2024 | 16:10

Menyusul TNI, Polri Rotasi 6 Kapolda Jelang Pilkada

Sabtu, 27 Juli 2024 | 15:32

Masih Cair, Peluang Jusuf Hamka di Pilkada Jakarta Masih Terbuka

Sabtu, 27 Juli 2024 | 15:31

4 Pangdam Dirotasi Jelang Pilkada, Ajudan Jokowi jadi Pangdam Brawijaya

Sabtu, 27 Juli 2024 | 15:13

Selengkapnya