Berita

Bakal Capres Koalisi Perubahan untuk Persatuan, Anies Baswedan/Ist

Politik

Setelah UI dan UGM, Anies Akan Tukar Gagasan di Unhas

RABU, 20 SEPTEMBER 2023 | 20:35 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Pemberian izin kampus menjadi arena adu gagasan dan debat antarcapres, menghadirkan warna baru dalam Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024.

Tak mau menyia-nyiakan kesempatan ini, bakal calon presiden Koalisi Perubahan untuk Persatuan, Anies Baswedan, secara rutin mengisi diskusi di berbagai kampus.

Setelah berdiskusi di Universitas Indonesia (UI) dan Universitas Gadjah Mada (UGM), bacapres yang diusung Partai Nasdem, PKS, dan PKB ini akan lanjut menyambangi Universitas Hasanuddin (Unhas), Makassar, Sulawesi Selatan.


Anies diundang dalam Diskusi Kebangsaan bertajuk “Indonesian Leaders Talk” di Auditorium Baruga AP Pettarani Unhas Tamalanrea, Makassar, Minggu (24/9).

Kehadiran Anies dalam diskusi di Unhas ini memberikan peluang bagi mahasiswa untuk berdialog secara langsung, serta bertukar pandangan mengenai isu-isu penting dalam politik dan pembangunan nasional.

Selain Anies, kegiatan diskusi kebangsaan ini rencananya akan mendatangkan bakal calon pemimpin bangsa lainnya, seperti Prabowo Subianto dan Ganjar Pranowo.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Keterlambatan Klarifikasi Eggi Sudjana Memicu Fitnah Publik

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:10

DPRD DKI Sahkan Dua Ranperda

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:05

Tak Ada Kompromi dengan Jokowi Sebelum Ijazah Palsu Terbongkar

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:37

Pernyataan Oegroseno soal Ijazah Jokowi Bukan Keterangan Sembarangan

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:22

Bongkar Tiang Monorel

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:00

Gus Yaqut, dari Sinar Gemilang hingga Berlabel Tersangka

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:44

IPC Terminal Peti Kemas Bukukan Kinerja 3,6 Juta TEUs

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:34

Jokowi vs Anies: Operasi Pengalihan Isu, Politik Penghancuran Karakter, dan Kebuntuan Narasi Ijazah

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:03

Eggi Sudjana dan Jokowi Saling Puji Hebat

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:41

Ketidakpastian Hukum di Sektor Energi Jadi Ancaman Nyata bagi Keuangan Negara

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:39

Selengkapnya