Ilustrasi/Net

Dunia

Negosiasi Hampir Rampung, China Akan Bangun PLTN di Turkiye

JUMAT, 15 SEPTEMBER 2023 | 14:35 WIB | LAPORAN: SARAH MEILIANA GUNAWAN

rmol.id Turkiye dan China hampir menyepakati kerjasama untuk membangun pembangkit listrik tenaga nuklir (PLTN) di Thrace timur. Kesepakatan ini kemungkinan disegel dalam beberapa bulan karena tidak ada masalah dalam proses negosiasi.

Begitu yang diungkap oleh Menteri Energi Turkiye Alparslan Bayraktar kepada wartawan pada Kamis (14/9), seperti dimuat Middle East Eyes.

Bayraktar mengatakan pejabat senior pemerintah China mengunjungi Thrace timur dan melihat lokasi di mana pembangunan tersebut direncanakan.

“Kami sampai pada poin yang sangat penting bahwa kami perlu menyelesaikan (kesepakatan) dalam beberapa bulan,” kata Bayraktar.

Ia mengatakan Turkiye juga telah melakukan negosiasi dengan beberapa pihak lain dan sudah melakukan negosiasi yang cukup untuk mencapai resolusi.

"Saya tidak berpikir kami memiliki perbedaan besar. Kami dapat segera mencapai kesepakatan dengan China untuk program tenaga nuklir," ucapnya.

Sumber terpisah mencatat bahwa Wakil Administrator Administrasi Energi Nasional China He Yang dan Wakil Presiden Senior Perusahaan Investasi Tenaga Negara Lu Haongzao adalah bagian dari delegasi kunjungan yang memeriksa area di Thrace.

Turki memiliki program nuklir yang ambisius. Bayraktar mengatakan Turkiye perlu memproduksi 20 gigawatt dari pembangkit listrik tenaga nuklir di masa depan, dan menambahkan bahwa Turki dapat menambahkan lima gigawatt reaktor modular kecil ke dalam sistemnya. rmol.id

Populer

KPK Kembali Periksa Pramugari Jet Pribadi

Jumat, 28 Februari 2025 | 14:59

Sesuai Perintah Prabowo, KPK Harus Usut Mafia Bawang Putih

Minggu, 02 Maret 2025 | 17:41

Digugat CMNP, Hary Tanoe dan MNC Holding Terancam Bangkrut?

Selasa, 04 Maret 2025 | 01:51

Lolos Seleksi TNI AD Secara Gratis, Puluhan Warga Datangi Kodim Banjarnegara

Minggu, 02 Maret 2025 | 05:18

CMNP Minta Pengadilan Sita Jaminan Harta Hary Tanoe

Selasa, 04 Maret 2025 | 03:55

Nyanyian Riza Chalid Penting Mengungkap Pejabat Serakah

Minggu, 09 Maret 2025 | 20:58

Polda Metro Didesak Segera Periksa Pemilik MNC Asia Holding Hary Tanoe

Minggu, 09 Maret 2025 | 18:30

UPDATE

Sinergi Infrastruktur dan Pertahanan Kunci Stabilitas Nasional

Senin, 10 Maret 2025 | 21:36

Indonesia-Vietnam Naikkan Level Hubungan ke Kemitraan Strategis Komprehensif

Senin, 10 Maret 2025 | 21:22

Mendagri Tekan Anggaran PSU Pilkada di Bawah Rp1 Triliun

Senin, 10 Maret 2025 | 21:02

Puji Panglima, Faizal Assegaf: Dikotomi Sipil-Militer Memang Selalu Picu Ketegangan

Senin, 10 Maret 2025 | 20:55

53 Sekolah Rakyat Dibangun, Pemerintah Matangkan Infrastruktur dan Kurikulum

Senin, 10 Maret 2025 | 20:48

PEPABRI Jamin Revisi UU TNI Tak Hidupkan Dwifungsi ABRI

Senin, 10 Maret 2025 | 20:45

Panglima TNI Tegaskan Prajurit Aktif di Jabatan Sipil Harus Mundur atau Pensiun

Senin, 10 Maret 2025 | 20:24

Kopdes Merah Putih Siap Berantas Kemiskinan Ekstrem

Senin, 10 Maret 2025 | 20:19

Menag Masih Pelajari Kasus Pelarangan Ibadah di Bandung

Senin, 10 Maret 2025 | 20:00

Airlangga dan Sekjen Partai Komunis Vietnam Hadiri High-Level Business Dialogue di Jakarta

Senin, 10 Maret 2025 | 19:59

Selengkapnya