Berita

Pemimpin junta yang berkuasa di Mali Letkol Assimi Goita berbicara dengan pemimpin junta Guinea Kolonel Mamady Doumbouya pada parade militer hari kemerdekaan di Bamako, Mali Kamis, 22 September 2022/AP

Dunia

Perayaan Hari Kemerdekaan Mali Batal Digelar karena Serangan

JUMAT, 15 SEPTEMBER 2023 | 13:52 WIB | LAPORAN: HANI FATUNNISA

Perayaan untuk memperingati Hari Kemerdekaan Mali pada 22 Desember mendatang batal dilaksanakan karena aksi kekerasan terhadap warga sipil meningkat.

Dalam pertemuan Dewan Menteri Mali, junta meminta agar dana perayaan Hari Kemerdekaan dialokasikan untuk membantu para korban dan keluarganya yang terdampak serangan militan baru-baru ini.

"Rencana perayaan Hari Kemerdekaan Mali pada 22 September batal dilakukan," ungkap junta dalam sebuah pernyataan, seperti dikutip dari African News pada Jumat (15/9).


Disebutkan bahwa aktivitas militer yang dilakukan kelompok separatis Tuareg dan kelompok pendukung Islam dan Muslim (GSIM) meningkat menjelang Hari Kemerdekaan Mali.

Awal pekan ini, Tuareg melancarkan serangan terhadap posisi tentara di kota garnisun Bourem, yang menurut tentara telah berhasil dihalau.

Pekan lalu, GSIM menyerang kapal di sungai Niger dan menewaskan puluhan warga sipil.

Mali terjerumus ke dalam kekacauan pada tahun 2012 setelah pemberontakan separatis dan jihadis pecah di wilayah utara. Kondisinya semakin tidak stabil sejak PBB menarik misi perdamaiannya dari Mali.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Lagi Sakit, Jangan Biarkan Jokowi Terus-terusan Temui Fans

Senin, 12 Januari 2026 | 04:13

Eggi-Damai Dicurigai Bohong soal Bawa Misi TPUA saat Jumpa Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 04:08

Membongkar Praktik Manipulasi Pegawai Pajak

Senin, 12 Januari 2026 | 03:38

Jokowi Bermanuver Pecah Belah Perjuangan Bongkar Kasus Ijazah

Senin, 12 Januari 2026 | 03:08

Kata Yaqut, Korupsi Adalah Musuh Bersama

Senin, 12 Januari 2026 | 03:04

Sindiran Telak Dokter Tifa Usai Eggi-Damai Datangi Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 02:35

Jokowi Masih Meninggalkan Jejak Buruk setelah Lengser

Senin, 12 Januari 2026 | 02:15

PDIP Gelar Bimtek DPRD se-Indonesia di Ancol

Senin, 12 Januari 2026 | 02:13

RFCC Complex Perkuat Ketahanan Energi Nasional

Senin, 12 Januari 2026 | 01:37

Awalnya Pertemuan Eggi-Damai dengan Jokowi Diagendakan Rahasia

Senin, 12 Januari 2026 | 01:16

Selengkapnya