Berita

Tim penyelamat saat berada di bawah reruntuhan pasca gempa Maroko pada Jumat, 8 September 2023/Net

Dunia

Palang Merah China Sumbang Rp 3M untuk Bantu Gempa Maroko

SENIN, 11 SEPTEMBER 2023 | 10:08 WIB | LAPORAN: ALIFIA DWI RAMANDHITA

Palang Merah China mengumumkan bantuan kemanusiaan darurat sebesar 200 ribu dolar atau senilai Rp 3 miliar untuk Maroko, sebagai bentuk solidaritasnya kepada negara yang diguncang gempa bumi mematikan itu.

Berdasarkan laporan yang dimuat China Daily, Senin (11/9), bantuan tersebut berbentuk uang tunai, dan akan diberikan kepada Bulan Sabit Maroko untuk membantu upaya penyelamatan dan pemulihan pasca bencana.

“Sumbangan tersebut akan digunakan untuk membantu Maroko melakukan upaya penyelamatan dan bantuan bencana,” kata Palang Merah China.


Gempa berkekuatan 6,8 magnitudo yang mengguncang Maroko pada Jumat malam itu telah menimbulkan banyak kerusakan besar dan menelan ribuan korban jiwa.

Menurut laporan terakhir dari Reuters, jumlah korban tewas akibat gempa bumi telah mencapai angka 2.100 orang.

Saat ini, pihak Maroko sendiri telah mengerahkan sumber daya mereka secara maksimal untuk melakukan operasi pencarian, penyelamatan, dan pemulihan wilayah terdampak pasca gempa mematikan tersebut.

Populer

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Modal Asing Keluar Rp7,71 Triliun, BI Catat Tekanan di SBN pada Pertengahan Januari 2026

Jumat, 16 Januari 2026 | 08:05

Dolar AS Menguat ke Level Tertinggi Enam Pekan

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:56

Kejauhan Mengaitkan Isu Ijazah Jokowi dengan SBY–AHY

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:48

RUU Perampasan Aset Jangan Jadi Alat Menyandera Lawan Politik

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:40

Jenazah 32 Tentara Kuba Korban Serangan AS di Venezuela Dipulangkan

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:33

Bursa Eropa: Efek Demam AI Sektor Teknologi Capai Level Tertinggi

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:16

Emas Tak Lagi Memanas, Tertekan Data Tenaga Kerja AS dan Sikap Moderat Trump

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:06

Wajah Ideal Desa 2045

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:50

TPU Tegal Alur Tak Tersangkut Lahan Bersengketa

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:23

Kemenkes Siapkan Rp1,2 Triliun untuk Robotik Medis

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:04

Selengkapnya