Berita

Presiden AS, Joe Biden dan PM Narendra Modi/Net

Dunia

Saingi BRI China, AS Gandeng India dan Arab Saudi serta UEA Bikin Jalur Kereta Bersama

JUMAT, 08 SEPTEMBER 2023 | 14:49 WIB | LAPORAN: HANI FATUNNISA

Kerja sama pembangunan jaringan kereta api lintas negara antara AS, India, Arab Saudi, dan UEA, diperkirakan akan dibicarakan selama KTT G20 India.

Mengutip Business Standard pada Jumat (8/9), proyek infrastruktur kereta api bersama dipandang sebagai langkah AS untuk menandingi rencana ekspansi China di Asia Barat di bawah Belt Road Initiative (BRI).

Jika terealisasi, jaringan kereta api itu akan dibangun mulai dari India kemudian melalui jalur pelayaran dari pelabuhan di kawasan Teluk.


Ide dari inisiatif baru ini awalnya muncul pada pembicaraan Grup I2U2 yang terdiri dari India, Israel, UEA, dan AS, tahun lalu.

Belakangan, pemerintahan Joe Biden memperluas gagasannya untuk memasukkan Arab Saudi.

Laporan memperkirakan jika normalisasi hubungan dengan Arab Saudi tercapai, Israel mungkin mungkin dapat bergabung dalam proyek tersebut.

Keempat negara akan melakukan pertemuan G20 akhir pekan ini. Mereka diperkirakan akan menandatangani nota kesepahaman yang menguraikan parameter proyek kereta bersama.

Populer

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Modal Asing Keluar Rp7,71 Triliun, BI Catat Tekanan di SBN pada Pertengahan Januari 2026

Jumat, 16 Januari 2026 | 08:05

Dolar AS Menguat ke Level Tertinggi Enam Pekan

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:56

Kejauhan Mengaitkan Isu Ijazah Jokowi dengan SBY–AHY

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:48

RUU Perampasan Aset Jangan Jadi Alat Menyandera Lawan Politik

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:40

Jenazah 32 Tentara Kuba Korban Serangan AS di Venezuela Dipulangkan

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:33

Bursa Eropa: Efek Demam AI Sektor Teknologi Capai Level Tertinggi

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:16

Emas Tak Lagi Memanas, Tertekan Data Tenaga Kerja AS dan Sikap Moderat Trump

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:06

Wajah Ideal Desa 2045

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:50

TPU Tegal Alur Tak Tersangkut Lahan Bersengketa

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:23

Kemenkes Siapkan Rp1,2 Triliun untuk Robotik Medis

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:04

Selengkapnya