Berita

PM India, Narendera Modi dan Presiden RI, Joko Widodo berfoto jelang KTT ke-20 ASEAN-India di Plenary Hall JCC pada Kamis, 7 September 2023/RMOL

Dunia

Modi Datang di Hari Terakhir KTT ke-43 ASEAN

KAMIS, 07 SEPTEMBER 2023 | 09:47 WIB | LAPORAN: HANI FATUNNISA

KTT ke-43 ASEAN memasuki hari terakhir pada Kamis (7/8). Sejumlah agenda yang tersisa akan dilaksanakan hingga penutupan sore hari ini.

Agenda pertama dimulai pukul 09.00 WIB dengan gelaran KTT ke-20 ASEAN-India di ruang Cendrawasih, Jakarta Convention Center (JCC).

Pertemuan itu dihadiri langsung oleh Perdana Menteri India Narendra Modi yang telah tiba di Jakarta subuh pagi pukul 04.10 WIB.


Kehadirannya menjadi istimewa karena India saat ini juga tengah sibuk mempersiapkan KTT G20 yang digelar pada 8 hingga 10 September mendatang.

Acara kemudian akan beralih dengan KTT ke-18 Asia Timur pukul 10.15 WIB di Assembly Hall JCC.

Siang harinya, para pemimpin ASEAN menggelar pertemuan dengan PM Australia, Anthony Albanese dalam KTT ke-3 ASEAN-Australia.

KTT mitra ASEAN terakhir digelar dengan PBB, telah hadir di Indonesia Sekretaris Jenderal Anthonio Guterres yang semalam datang ke acara Gala Dinner ASEAN.

KTT ke-43 ASEAN akan ditutup pada pukul 16.40 WIB di Plenary Hall JCC. Dalam Upacara penutupan Presiden RI, Joko Widodo akan menyerahkan presidensi ASEAN kepada PM Laos, Sonexay Siphandone.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Tiga Tahun UU TPKS: DPR Soroti Masalah Penegakan Hukum dan Temuan Kasus di Lapas

Kamis, 15 Januari 2026 | 12:08

Komisi III DPR Mulai Bahas RUU Perampasan Aset Tindak Pidana

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:48

Utang Luar Negeri Indonesia Kompak Menurun

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:34

Giliran Ketua DPD PDIP Jawa Barat Ono Surono Diperiksa KPK di Kasus OTT Bupati Bekasi

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:19

Muncul Tudingan Pandji Antek Asing di Balik Kegaduhan Mens Rea

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:04

Emas Antam Naik Terus, Tembus Rp2,67 Juta per Gram!

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:54

KPK Tak Segan Tetapkan Heri Sudarmanto Tersangka TPPU

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:43

TAUD Dampingi Aktivis Lingkungan Laporkan Dugaan Teror ke Bareskrim

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:28

Istana Ungkap Pertemuan Prabowo dan Ribuan Guru Besar Berlangsung Tertutup

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:27

Update Bursa: BEI Gembok Saham Tiga Saham Ini Akibat Lonjakan Harga

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:17

Selengkapnya