Berita

Ketua Majelis Syuro Partai Ummat, Amien Rais/RMOL

Politik

Pertimbangkan Mudharat Paling Ringan, Partai Ummat Jagokan Anies Baswedan

SENIN, 21 AGUSTUS 2023 | 21:54 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Partai Ummat siap berjuang memenangkan Anies Baswedan menjadi calon presiden pada Pemilu 2024. Dukungan ke Anies ini sesuai dengan hasil Rakernas Partai Ummat.

Demikian ditegaskan Ketua Majelis Syuro Partai Ummat, Amien Rais, saat ditemui Kantor Berita Politik RMOL di kediaman Begawan Ekonomi, Dr Rizal Ramli, di kawasan Bangka, Jakarta Selatan, Senin (21/8).

"Kita sudah menetapkan bahwa Anies Baswedan menjadi capres unggulan Partai Ummat," kata Amien Rais.

Ketua MPR RI ke-11 itu menyadari tidak ada pemimpin yang sempurna. Setiap kandidat bakal capres memiliki kelemahan masing-masing.

Namun Amien Rais menegaskan, agama telah mengajarkan cara dalam memilih pemimpin. Yakni pilihlah sesuatu yang mudharatnya paling kecil.

"Caranya mengambil yang bahayanya paling kecil. Itu yang diambil. Nah menurut saya bahaya yang kecil itu Anies Baswedan," tandas Amien Rais.

Populer

Kapolri Mutasi 55 Pati dan Pamen, Ada 3 Kapolda Baru

Selasa, 12 November 2024 | 23:52

Seluruh Fraksi di DPR Kompak Serang Kejagung soal Tom Lembong

Rabu, 13 November 2024 | 18:01

"Geng Judol" di Komdigi Jadi Gunjingan sejak Bapak itu Jabat Menteri

Rabu, 06 November 2024 | 07:53

Tak Terima Dikabarkan Meninggal, Joncik Laporkan Akun Facebook "Lintang Empat Lawang" ke Polisi

Kamis, 07 November 2024 | 06:07

Musa Rajekshah Dorong Pemetaan Potensi dan Keunggulan Desa

Kamis, 07 November 2024 | 21:43

Dedi Prasetyo Dapat Bintang Tiga jadi Irwasum, Ahmad Dofiri Wakapolri

Selasa, 12 November 2024 | 22:50

Beredar Kabar Sekda DKI Jakarta Diganti

Jumat, 08 November 2024 | 15:43

UPDATE

Hartanya Disorot Publik, KPK Bakal Cek LHKPN Uya Kuya

Kamis, 14 November 2024 | 07:58

Trump Bikin Heboh, Tunjuk Matt Gaetz sebagai Calon Jaksa Agung

Kamis, 14 November 2024 | 07:47

Garuda Indonesia Tambah Frekuensi Penerbangan ke Singapura

Kamis, 14 November 2024 | 07:33

Menteri Ekonomi Kreatif Ajak Stakeholder Dukung Ekraf Sebagai Mesin Baru Pertumbuhan Indonesia

Kamis, 14 November 2024 | 07:19

Wall Street Ditutup Bervariasi Usai Rilis Kenaikan Inflasi AS, Dow dan S&P 500 Naik Tipis

Kamis, 14 November 2024 | 07:05

Gara-gara Tom Lembong, Kejagung Kejedot Tiang

Kamis, 14 November 2024 | 06:30

Antisipasi Banjir saat Pencoblosan, Pemprov DKI Gandeng BMKG

Kamis, 14 November 2024 | 06:04

Lawan Jepang, Timnas Garuda Diyakini Bisa Beri Perlawanan

Kamis, 14 November 2024 | 05:47

Marak Penipuan, Polisi Imbau Pemilik BRI Link Waspada

Kamis, 14 November 2024 | 05:32

Tenaga Honorer Desa Nyambi Kelola Situs Porno

Kamis, 14 November 2024 | 05:02

Selengkapnya