Berita

Sandination Youth Ambassador Makassar/Ist

Nusantara

Momen HUT RI, Sandination Buka Dialog Peran Pemuda dalam Mewujudkan Indonesia Emas 2045

SENIN, 14 AGUSTUS 2023 | 11:59 WIB | LAPORAN: AHMAD KIFLAN WAKIK

Menyambut momen Hari Ulang Tahun (HUT) ke-78 Republik Indonesia, Sandination Makassar menggelar kegiatan bazar dan dialog dengan tema "Peran Pemuda Dalam Mewujudkan Indonesia Emas 2045".

Acara ini tidak hanya menjadi bentuk penghormatan terhadap semangat kemerdekaan, tetapi juga memiliki tujuan membangun jaringan di antara pelaku industri kreatif kalangan anak muda di Kota Makassar.

"Bazar dan dialog ini adalah wadah untuk membangun networking Sandination di Kota Makassar," kata Chief Sandination Youth Ambassador Makassar, Enal, dalam keterangannya, Senin (14/8).

Kata Enal, dalam kegiatan berbentuk dialog interaktif dan inspiratif itu, peserta dapat berbagi ide, dan pengalaman.

Dengan mengangkat tema yang relevan dan memberdayakan pemuda, kegiatan ini mendorong refleksi, pemikiran kritis, dan motivasi aksi positif sehingga bisa menciptakan calon pemimpin Indonesia yang berkualitas.

"Yang ingin dituangkan pada peserta yaitu agar peserta sadar bahwa peran mereka dalam mewujudkan Indonesia Emas itu sangat dibutuhkan karena mereka adalah calon pemimpin Indonesia di masa depan," pungkasnya.

Sandination sebelumnya telah mengadakan program "Ruang Tumbuh". Program tersebut merupakan, sebuah program Sharing and Caring dari Sandination Youth Ambassador (SYA), akademisi dan tenaga profesional kepada seluruh masyarakat Indonesia terutama anak muda secara virtual dan gratis.

Populer

Pemuda Katolik Tolak Program Transmigrasi di Papua

Rabu, 30 Oktober 2024 | 07:45

Akbar Faizal Sindir Makelar Kasus: Nikmati Breakfast Sebelum Namamu Muncul ke Publik

Senin, 28 Oktober 2024 | 07:30

Pilkada Jateng dan Sumut Memanas Buntut Perseteruan PDIP Vs Jokowi

Minggu, 03 November 2024 | 13:16

Ketum PITI Sayangkan Haikal Hasan Bikin Gaduh soal Kewajiban Sertifikasi Halal

Kamis, 31 Oktober 2024 | 20:01

Inilah Susunan Dewan Komisaris IPC TPK Baru

Jumat, 01 November 2024 | 01:59

Komandan IRGC: Serangan Balasan Iran Melampaui Ekspektasi Israel

Jumat, 01 November 2024 | 12:04

Hizbullah Bombardir Pangkalan Militer Israel Pakai Rudal, Sirine Berdengung Kencang

Sabtu, 02 November 2024 | 18:04

UPDATE

Komisi IV DPR Dukung Penuh Swasembada Pangan, Tapi Ingatkan soal Evaluasi

Selasa, 05 November 2024 | 23:52

Menkomdigi Diminta Dalami Modus Judol Pakai Pulsa

Selasa, 05 November 2024 | 23:16

Jerat Judol Pegawai Komdigi, Hardjuno: Bukti Penyimpangan Serius dan Kental Budaya Koruptif

Selasa, 05 November 2024 | 23:13

Pro dan Kontra Sistem Pemungutan Suara AS

Selasa, 05 November 2024 | 23:12

Dukung Swasembada Pangan, Legislator PKB Ini Wanti-Wanti Prabowo

Selasa, 05 November 2024 | 23:04

Tak Lagi Menghuni Senayan, Ini Seruan Kader Senior PPP

Selasa, 05 November 2024 | 23:01

Di Hadapan Dewa Siwa, Warga India Doakan Kemenangan Kamala Harris

Selasa, 05 November 2024 | 22:47

Biden Pantau Pertarungan Trump Vs Harris di Gedung Putih

Selasa, 05 November 2024 | 22:25

Pilpres AS: Warga Berduyun-duyun ke TPS Sejak Jam 6 Pagi

Selasa, 05 November 2024 | 22:16

Bertemu KPK, Maruarar Sirait Minta Aset Koruptor Diinventarisir untuk Perumahan Rakyat

Selasa, 05 November 2024 | 22:15

Selengkapnya