Berita

Ilustrasi/Net

Dunia

Bawa Uang Ratusan Juta Rupiah, Warga Negara Tiongkok Ditangkap di Nepal

JUMAT, 04 AGUSTUS 2023 | 03:37 WIB | LAPORAN: ALIFIA DWI RAMANDHITA

Seorang warga negara China berusia 58 tahun ditangkap di Bandara Internasional Tribhuvan, Nepal, pada Kamis (3/8), dengan sejumlah besar Yuan China yang mencurigakan.

Pria yang diidentifikasi sebagai Hong Hong ditangkap oleh petugas keamanan selama pemeriksaan bagasi rutin sebelum naik penerbangan Air China menuju Chengdu, China.

Dalam penangkapan itu petugas keamanan mencurigai Hong setelah mereka menemukan 100.000 Yuan China (Rp 211 juta)yang disembunyikan di dalam tasnya, yang diduga sebagai tindakan penyelundupan ilegal.


Dalam menghadapi situasi tersebut, petugas penegak hukum dengan cepat bertindak untuk mencegah aktivitas ilegal yang dapat merugikan negara.

"Hong saat ini ditahan di Harihar Bhavan di Lalitpur, di bawah yurisdiksi Departemen Investigasi Pendapatan," kata pejabat setempat, seperti dimuat Pardafas.

Sejauh ini, belum ada informasi lebih lanjut yang dirilis mengenai peran dan tujuan pasti dari sejumlah besar uang yang dibawa Hong.

Sementara pihak berwenang saat ini dikabarkan tengah melakukan penyelidikan menyeluruh untuk mengungkap latar belakang dan motifnya itu.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Kesiapan Listrik dan Personel Siaga PLN Diapresiasi Warga

Sabtu, 10 Januari 2026 | 21:51

Megawati Minta Kader Gotong-Royong Bantu Sumatera

Sabtu, 10 Januari 2026 | 21:35

Muannas Peringatkan Pandji: Ibadah Salat Bukan Bahan Lelucon

Sabtu, 10 Januari 2026 | 21:28

Saksi Cabut dan Luruskan Keterangan Terkait Peran Tian Bahtiar

Sabtu, 10 Januari 2026 | 20:53

Rocky Gerung: Bagi Megawati Kemanusiaan Lebih Penting

Sabtu, 10 Januari 2026 | 20:40

Presiden Jerman: Kebijakan Trump Merusak Tatanan Dunia

Sabtu, 10 Januari 2026 | 19:53

Ostrakisme Demokrasi Athena Kuno: Kekuasaan Rakyat Tak Terbatas

Sabtu, 10 Januari 2026 | 19:31

Megawati Resmikan Pendirian Kantor Megawati Institute

Sabtu, 10 Januari 2026 | 18:53

Khamenei Peringatkan Trump: Penguasa Arogan Akan Digulingkan

Sabtu, 10 Januari 2026 | 18:06

NST 2026 Perkuat Seleksi Nasional SMA Kemala Taruna Bhayangkara

Sabtu, 10 Januari 2026 | 17:36

Selengkapnya