Berita

Proses evakuasi warga Eropa di Bandara Internasional Diori-Hamani, Niamey, Niger pada 1 Agustus 2023/Net

Dunia

Inggris Mulai Evakuasi Warga dari Niger Pakai Penerbangan Prancis

KAMIS, 03 AGUSTUS 2023 | 06:52 WIB | LAPORAN: SARAH MEILIANA GUNAWAN

Pemerintah Inggris mengupayakan evakuasi bagi warga negara mereka di Niger yang tengah menghadapi kudeta militer.

Menurut kantor luar negeri pada Rabu (2/8), gelombang pertama evakuasi telah meninggalkan Niger dengan penerbangan Prancis menuju Paris.

“Sekelompok warga negara Inggris telah meninggalkan Niger dengan penerbangan Prancis malam ini. Kami memiliki tim di Paris yang siap mendukung mereka saat mendarat,” kata jurubicara kantor luar negeri, seperti dimuat Al Arabiya.


Tidak dikatakan berapa banyak warga Inggris yang ikut dalam penerbangan itu.

Sementara itu, pemerintah mengatakan, Duta Besar Inggris dan tim inti tetap berada di Niger untuk mendukung sejumlah kecil warga negara Inggris yang masih berada di sana.

"Kami berterima kasih kepada Prancis atas bantuan mereka dalam evakuasi ini,” tutup kantor luar negeri Inggris.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Jutaan Orang Tak Sadar Terkena Diabetes

Rabu, 14 Januari 2026 | 06:17

Kejati Sumut Lepaskan Tersangka Penadahan Laptop

Rabu, 14 Januari 2026 | 06:00

Sektor Energi Indonesia Siap Menggebrak Melalui Biodisel 50 Persen dan PLTN

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:35

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Bukti cuma Sarjana Muda, Kok Jokowi Bergelar Sarjana Penuh

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:00

Pasal Pembuka, Pasal Pengunci

Rabu, 14 Januari 2026 | 04:21

Eggi Sudjana Perburuk Citra Aktivis Islam

Rabu, 14 Januari 2026 | 04:19

Pratikno dan Jokowi Harus Dihadirkan di Sidang Sengketa Ijazah KIP

Rabu, 14 Januari 2026 | 04:03

Dugaan Pengeluaran Barang Ilegal di Cileungsi Rugikan Negara

Rabu, 14 Januari 2026 | 03:45

Eggi Sudjana Konsisten Meyakini Jokowi Tak Punya Ijazah Asli

Rabu, 14 Januari 2026 | 03:15

Selengkapnya